Kilas Balik! Mengenang Fenomena Paul si Gurita, Hewan Peramal di Euro 2008 dan Piala Dunia 2010

- 1 Februari 2022, 12:30 WIB
Fenomena Paul si Gurita yang sukses meramal Piala Dunia 2010. Tangkap Layar Youtube/Football Time
Fenomena Paul si Gurita yang sukses meramal Piala Dunia 2010. Tangkap Layar Youtube/Football Time /

JURNAL SOREANG - Piala Dunia selalu menjadi ajang yang ditunggu-tunggu oleh para pencinta sepak bola di seluruh dunia.

Banyak hal-hal menarik yang tersaji di ajang Piala Dunia, salah satunya hewan-hewan yang menjadi fenomena sebagai peramal.

Baca Juga: Sejarah Singkat Kue Keranjang atau Nian Gao, Kuliner Wajib Tahun Baru Imlek, Simak Penjelasannya

Pada tahun 2010, muncul seekor gurita yang diberi nama Paul. Dia merupakan hewan peramal pada ajang empat tahunan itu.

Paul si gurita menjadi populer berkat aksinya meramal beberapa pertandingan Piala Eropa 2008 dan Piala Dunia 2010.

Baca Juga: Sangat Simbolik, Ternyata Inilah Makna Relief Candi Cetho

Pada ajang Piala Eropa 2008, Paul sukses menebak empat pertandingan Timnas Jerman di ajang tersebut.

Tidak hanya sampai disitu, dia juga sukses meramal langkah Jerman di Piala Dunia 2010 dan berhasil menebak partai final antara Spanyol dan Belanda.

Cara Paul meramal adalah dengan memilih diantara dua kotak yang disimpan, kemudian dipasang gambar dua bendera negara yang akan bertanding.

Baca Juga: Ruwatan Candi Cetho dan Kekecewaan Rakyat di akhir Pemerintahan Kerajaan Majapahit

Halaman:

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah