Wow Gila Banget! Ada Museum Bandit, Simak 4 Fakta Tentang Negara Spanyol Yang Jarang Diketahui

- 2 Januari 2022, 06:20 WIB
Kota Spanyol, Wow Gila Banget! Ada Museum Bandit, Simak 4 Fakta Tentang Negara Spanyol Yang Jarang Diketahui.
Kota Spanyol, Wow Gila Banget! Ada Museum Bandit, Simak 4 Fakta Tentang Negara Spanyol Yang Jarang Diketahui. /Wildan apriadi /Instagram @bagiinfo_

2. Bahasa

Bahasa asli bangsa Spanyol adalah bahasa Spanyol. Meskipun demikian tidak semua warga Spanyol yang menggunakan bahasa tersebut.

Namun hanya sekitar 72% orang yang menggunakan bahasa tersebut untuk kesehariannya sisanya menggunakan bahasa portugis dan Inggris.

3. Museum Bandit

Ada museum yang sengaja dibangun untuk menghormati para bandit yang mempunyai pengaruh besar di Spanyol yang disebut Bandolero Museum.

Sejarah ini tentang fenomena sosial yang terjadi di Masyarakat pada dahulu kala. Di Dalam museum ini terdapat dokumen, gambar dan detail personal dari para bandit yang tinggal di Serrania de Ronda.

Baca Juga: Dukun Laris Manis! Tradisi Paling Serem di Dunia, Bicara dengan Makhluk Gaib

4. Legalisasi Ganja

Menanam dan merokok ganja adalah legal di Spanyol. Tidak ada hukum ataupun undang-undang yang melarang untuk melakukan penanaman ganja atau bahkan menghisap ganja.

Namun tidak bisa sembarangan merokok ganja di tempat umum. Hal ini hanya tidak dipermasalahkan jika merokok ganja di dalam rumah sendiri.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah