Thailand Akan Membuat Rekor Baru Dalam Sejarah Piala AFF Suzuki, Apakah Indonesia Sanggup Menggagalkannya?

- 1 Januari 2022, 17:30 WIB
 Thailand Akan Membuar Rekor Baru Dalam Sejarah Piala AFF
Thailand Akan Membuar Rekor Baru Dalam Sejarah Piala AFF /@pssi

JURNAL SOREANG – Final Piala AFF pada leg pertama telah berhasil dimenangkan oleh Thailand dengan skor 4-0 melawan Indonesia.

Pada leg kedua yang akan berlangsung tanggal 1 Januari 2022, pukul 19.30 WIB. Thailand akan mempertahankan keunggulan mereka.

Tetapi di sisi lain, mereka juga akan membuat rekor baru dalam sejarah Piala AFF, apakah Indonesia sanggup menggagalkan rekor baru tim Gajah Perang ini?

Baca Juga: Piala AFF SUZUKI 2020! Inilah 5 Fakta Menarik Sepanjang Sejarah Piala AFF Yang Belum Banyak Diketahui

Berikut rekor-rekor yang mungkin bisa diciptakan oleh timnas Thailand di Piala AFF.

1. Juara Terbanyak

Thailand saat ini sudah menjadi raja dalam kejuaraan Piala AFF dengan 5 gelar, jika berhasil menang dalam pertandingan final melawan Indonesia, itu merupakan gelar keenam bagi mereka. Sekaligus semakin menjauh dari kontestan lainnya.

2. Gol terbanyak di Final

Jika mereka mencetak gol di leg kedua, Thailand akan memecahkan rekor mereka sendiri dalam mencetak gol terbanyak di final Piala AFF.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah