Ini 5 Fakta Menarik Persija Selama Seri 3 Liga 1, No 3 Prestasi Hebatnya bagi Timnas

- 15 Desember 2021, 12:01 WIB
Skuat Persija Jakarta saat berlatih. Ini 5 Fakta Menarik Persija Selama Seri 3 Liga 1, No 3 Prestasi Hebatnya bagi Timnas
Skuat Persija Jakarta saat berlatih. Ini 5 Fakta Menarik Persija Selama Seri 3 Liga 1, No 3 Prestasi Hebatnya bagi Timnas /Instagram @persija

JURNAL SOREANG - Ingin tahu tentang rekam jejak Persija selama berlaga di seri ketiga Liga 1 2021/2022?

Untuk memuaskan pendukung setia Persija, pada Rabu, 14 Desember 2021 ini, Jurnal Soreang mengutip laman resmi Macan Kemayoran, mengenai rekam jejaknya.

Dalam rekam jejak Persija selama berlaga di seri ketiga Liga 1 2021/2022, ada lima fakta menarik yang dipaparkan di bawah ini.

1. Kemenangan 3-0 atas PSM pada Selasa, 7 Desember 2021 menjadi momen pertama bagi Persija mengakhiri pertandingan dengan selisih lebih dari satu gol.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Ini Terkuak dalam Rekam Jejak Persija di Seri 3 Liga 1 2021-2022

Pasalnya, di 15 pertandingan sebelumnya skor pertandingan Macan Kemayoran tak pernah berselisih dua atau tiga gol, baik menang atau pun kalah. 

2. Di seri ketiga Persija menambah sumber golnya. Saat mengakhiri seri kedua, Persija hanya memiliki lima pemain yang mampu mencetak gol, yaitu Marko Smic, Alfriyanto Nico, Rohit Chand, Yann Motta, dan Otavio Dutra.

Kini setelah mengakhiri seri ketiga, jumlah itu bertambah dua, yaitu Osvaldo Haay dan Braif Fatari yang mempersembahkan masing-masing satu gol ke gawang PSM.

Baca Juga: Inilah 5 Catatan Penting Persija di Akhir Seri Ketiga

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: persija.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah