Inilah 5 Momen Lionel Messi Menyelamatkan Tim Nasional Argentina

- 15 November 2021, 19:39 WIB
Inilah 5 Momen Lionel Messi Menyelamatkan Tim Nasional Argentina
Inilah 5 Momen Lionel Messi Menyelamatkan Tim Nasional Argentina /@leomessi


JURNAL SOREANG – Lionel Messi merupakan Pemain terbaik dalam sejarah sepak bola Argentina dan dunia.

Messi melakukan debut di timnas Argentina pada tahun 2005 dan berhasil menjadi pencetak gol terbanyak bagi Argentina dengan 80 gol dari 156 pertandingan.

Lionel Messi juga nyaris tidak pernah absen membela timnas Argentina, membuat Dia menjadi pemain dengan Caps terbanyak timnas Argentina.

Baca Juga: Jangan Salah! Biaya Hidup di Brunei Darussalam Ternyata Lebih Mahal dari Indonesia, Berikut Rinciannya

Lionel Messi telah memimpin rekan senegaranya menuju tiga final termasuk final Piala Dunia pada tahun 2014 dan semuanya gagal menjadi juara.

Lionel Messi satu kali lagi memimpin rekan senegaranya masuk ke final, dan berhasil mengakhiri kuutkan itu. Mereka berhasil keluar sebagai juara di final Copa America pada tahun 2021.

La Pulga menjadi pemain yang sangat penting bagi timnas Argentina, terbukti saat Dia memutuskan pensiun dari timnas Argentina pada tahun 2016.

Baca Juga: 6 Aplikasi Lowongan Kerja Terpercaya di Indonesia

Tetapi, Pelatih Argentina Edgardo Bauza berhasil membujuknya kembali beberapa bulan kemudian dan Messi memutuskan bergabung kembali bersama timnas Argentina.

Lionel Messi sangat penting bagi Argentina, karena tidak terlepas dari penampilanya. Dia sering menjadi pembeda di setiap pertandingan timnas Argentina.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x