Bukan Hanya Haaland Ternyata Dortmund Punya 'Senjaya Mematikan' Lain di Liga Champions Grup C

- 16 September 2021, 11:29 WIB
Liga Champions 2021: Bellingham dan Haaland pahlawan Dortmund bungkam Besiktas di kandang sendiri, Kamis, 16 September 2021.
Liga Champions 2021: Bellingham dan Haaland pahlawan Dortmund bungkam Besiktas di kandang sendiri, Kamis, 16 September 2021. /Jude Bellingham Twitter/

"Saya hanya mencoba untuk tidak terlalu emosional. Saya hanya ingin fokus mengerjakan tugas saya," sambung penyerang berumur 27 tahun tersebut.

Haller memperlihatkan ketajamannya untuk membawa juara Liga Belanda itu memimpin dua gol dalam sembilan menit pertama.

Baca Juga: Bos Real Madrid Sebut Lionel Messi dan Ronaldo Lebih Baik Ketimbang Haaland dan Mbappe

Laga belum genap dua menit, Antony Matheus melepaskan tembakan yang membentur tiang gawang. Bola muntah (rebound) disambar oleh Haller untuk menaklukkan kiper Antonio Adan, 1-0.

Tujuh menit kemudian, Haller kembali menjebol gawang Sporting dengan sontekan sederhana buah dari permainan kolektif Antony yang memilih melepas umpan tarik setelah melakukan tusukan dari sisi kanan, 2-0.

Setelah tertinggal 0-2, Sporting secara perlahan memberi perlawanan dan akhirnya mampu mencetak gol balasan pada menit ke-33 setelah tembakan Paulinho gagal diantisipasi sempurna oleh Pasveer, 1-2.

Baca Juga: 10 Trio Lini Depan Paling Gacor Musim Ini, Lionel Messi, Ronaldo, Haaland, dan Mbappe Urutan Berapa?

Namun, enam menit kemudian Ajax merestorasi keunggulan dua gol mereka setelah Ryan Gravenberch melepaskan umpan terobosan membelah pertahanan tuan rumah yang diseleasikan sempurna oleh Berghuis demi membuat kedudukan jadi 3-1.

Dua menit babak kedua bergulir, Paulinho kembali menjebol gawang Ajax dengan tandukan akuratnya menyambut umpan silang Zouhair Feddal. Sayang selebrasi publik tuan rumah reda semenit kemudian setelah wasit dan VAR menganulir gol itu karena offside.

Pada menit ke-51, Ajax memperlebar keunggulan seusai melancarkan serangan balik yang diakhiri umpan tarik akurat Antony yang tinggal disontek Haller demi melengkapi raihan trigol, 4-1.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: uefa.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x