Pembagian Grup 32 Tim di Liga Champions 2022-2023, Real Madrid, Juventus dan Dortmund Bertemu di Grup Neraka?

15 Juli 2022, 13:57 WIB
https://youtu.be/MpH-Jy50HUE /

JURNAL SOREANG - Anda sekalian pasti sudah tidak sabar lagi untuk menyaksikan pertandingan-pertandingan seru di Liga Champions Eropa musim 2022-2023.

Drawing Liga Champions musim ini baru akan dilakukan pada 25 Agustus, ementara pembagian pot untuk drawing atau pembagian grup sudah terbentuk.

Dimana pot satu diisi oleh juara Liga Champions dan juara Liga Europa musim lalu, ditambah enam juara kompetisi domestik terbaik Eropa.

Baca Juga: Prediksi Borneo FC vs Arema FC Starting Line Up, Head to Head, Skor Final Piala Presiden 2022, Berebut Juara

Pot 2 dan 3 ditentukan berdasarkan koefisien klub UEFA yang diketahui berdasarkan kinerja mereka selama lima musim terakhir.

Adapun pot 4 ditentukan berdasarkan hasil pertandingan kualifikasi yang akan digelar sebelum perhelatan Liga Champions.

Adapun pembagian pot Liga Champions musim ini yaitu:

Pot 1

Real Madrid 

Eintracht Frankfurt

Manchester City

Paris Saint Germain (PSG)

Bayern Munchen 

AC Milan 

FC Porto 

Ajax Amsterdam 

Baca Juga: Pecinta Pedas Harus Coba! Berikut Cara Membuat Mie Chilli Oil Singapura Ala Chef Devina, Lengkap dengan Resep

Pot 2

Liverpool 

Chelsea 

Barcelona

Juventus 

Atletico Madrid 

Sevilla 

RB Leipzig 

Tottenham Hotspurs

Baca Juga: Keberlanjutan Revitalisasi Bahasa Daerah di Papua Tergantung Pada Kebijakan Ini

Pot 3

Borussia Dortmund 

FC Salzburg 

Shakhtar Donetsk 

Inter Milan

Napoli 

Sporting Lisbon 

Bayern Leverkusen

Marseille (Bisa Saja Turun ke Pot 4)

Baca Juga: Final Piala Presiden 2022: Arema FC Punya Adilson Maringa si Tembok Kokoh yang Jadi Kandidat Kiper Terbaik

Pot 4 

Club Brugge 

Celtic

-

-

-

-

-

-

Baca Juga: Ditipu Rekan Bisnis, Jessica Iskandar Rugi Rp9,8 Miliar

*Sementara 6 jatah tiket lagi akan diisi oleh klub pemenang partai kualifikasi Liga Champions.

Jumlah peserta Liga Champions adalah 32 tim yang akan dibagi menjadi delapan grup masing-masing grup akan berisi empat tim peserta.

Ada beberapa skema terjadinya grup neraka di gelaran Liga Champions musim ini yaitu Real Madrid, Liverpool dan Inter

Baca Juga: Pemerintah Salurkan Insentif untuk Dorong Peningkatan Kekayaan Intelektual dan Artikel Ilmiah Internasional

Milan dalam satu grup atau Paris Saint-Germain (PSG), Liverpool dan Inter Milan dalam satu grup.

Namun yang jelas setiap pertandingan pertandingan di Liga Champions selalu menyuguhkan pertandingan menarik yang penuh kejutan.

Saat ini beberapa klub juara liga domestik Eropa kasta kedua sedang menjalani partai kualifikasi untuk menggenapi peserta Liga Champions yang masih tersisa enam tiket lagi.

Baca Juga: Final Piala Presiden 2022: Arema FC Punya Adilson Maringa si Tembok Kokoh yang Jadi Kandidat Kiper Terbaik

Walaupun Drawing Liga Champions baru akan digelar pada Kamis 25 Agustus 2022, namun gejolaknya sudah terasa hingga kini.

Kira-kira klub mana yang akan menjadi juara liga Champions musim ini?

Beberapa tim tentunya masih jadi unggulan, ada juga tim penasaran seperti Manchester City dan PSG juga tak kalah berpeluang.

Adapun tim yang beberapa musim melempem seperti Juventus juga dipastikan akan bermain lebih ganas dengan kedatangan Di Maria hingga Pogba.

Baca Juga: Waduh! Berikut 3 Legenda Horor Thailand yang Bakal Bikin Bulu Kuduk Merinding, Bagaimana Ceritanya?

Lalu tak lupa tim-tim medioker seperti Leverkusen, Leipzig, Napoli, Tottenham hingga Sporting Lisbon juga tak kalah diperhitungkan dan diperkirakan akan tampil ngotot.***

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Youtube

Tags

Terkini

Terpopuler