7 Fakta Neymar yang Akan Tinggalkan Brasil Setelah Piala Dunia 2022, Pernah 10 Kali Mengganti Model Rambut!

14 Mei 2022, 18:18 WIB
7 fakta Neymar yang akan tinggalkan Brasil setelah Piala Dunia 2022, pernah 10 kali mengganti model rambut/Tangkap Layar Instagram/@neymarmj /

JURNAL SOREANG - Brasil dikenal sebagai negara yang kerap menghasilkan banyak pemain sepakbola.

Sedari dulu hingga kini, salah satu negara di kawasan Amerika Selatan itu telah melahirkan banyak pemain hebat yang begitu populer dan mendunia seperti Neymar.

Neymar Santos da Silva Junior atau lebih dikenal dengan nama Neymar Jr juga merupakan talenta besar Brasil. 

Baca Juga: Wow! 5 Striker Terbaik Asal Brasil pada Tahun 2022, Salah Satunya Neymar

Diketahui, belum lama ini beredar kabar mengejutkan dari bintang Brasil ini.

Bahwa Neymar mengungkapkan pada Piala Dunia 2022 akan menjadi laga terakhirnya bersama Timnas Brasil. 

Piala Dunia 2022 dijadwalkan akan berlangsung pada 21 November sampai 18 Desember akhir tahun ini.

Baca Juga: 5 Pemain Top Brasil yang Berpotensi Ganti Klub Musim, Neymar Termasuk?

Ini sangat disayangkan mengingat Neymar masih berusia 29 tahun, biasanya pemain sepak bola umumnya pensiun dini karena cedera. 

Namun, keputusan Neymar ini berbeda, bahwa dia sudah kehilangan motivasi, dan Neymar ingin pensiun karena lelah dengan semua sorotan. 

Sebelum lebih jauh, kita berkenalan dulu dengan Neymar, yuk! 

Baca Juga: Tak Ada Nama Pele, Neymar, Mbappe, Ronaldo hingga Messi, Berikut Daftar Pencetak Gol Terbanyak di Piala Dunia

Berikut ini adalah 7 fakta menarik Neymar yang Akan tinggalkan Brasil setelah Piala Dunia 2022.

1. Sudah menjadi seorang ayah ketika masih berusia 19 tahun.

2. Menjadi pemain termahal yang pernah dijual tim raksasa Spanyol, Barcelona.

Baca Juga: Top 3 Daftar Atlet Crazy Rich Selain Lionel Messi, Cristiano Ronaldo, dan Neymar Tahun 2022

3. Menjadi pemain yang sering mengganti model rambut, Neymar sudah 10 kali mengganti model rambutnya.

4. Meneken kontrak profesional pada umur 17 tahun dengan Santos FC dan sudah memiliki sponsor resmi.

5. Dengan 70 gol internasional, Neymar menjadi pemain kedua Brasil dengan koleksi gol terbanyak.

Baca Juga: Ternyata Bukan Messi, Ronaldo atau Neymar, Pemain Sepakbola dari Negeri Kecil ini Terkaya di Dunia

6. Neymar mengaku sebagai penggemar rekan satu timnya di Paris Saint-Germain, Lionel Messi.

7. Masuk dalam 100 orang paling berpengaruh di dunia menurut majalah Time pada 2017. 

Itulah 7 fakta menarik Neymar yang Akan tinggalkan Brasil setelah Piala Dunia 2022. Manakah fakta yang paling menarik menurutmu?***

Editor: Raden Salma Widyadhana

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler