Ternyata Bukan Messi, Ronaldo atau Neymar, Pemain Sepakbola dari Negeri Kecil ini Terkaya di Dunia

- 13 Mei 2022, 13:41 WIB
Lionel Messi dan Neymar Jr, ternyata tidak jadi pesepakbola  terkaya di dunia. / tangkap layar instagram
Lionel Messi dan Neymar Jr, ternyata tidak jadi pesepakbola terkaya di dunia. / tangkap layar instagram /

JURNAL SOREANG - Siapakah pemain sepakbola terkaya di dunia saat ini, Cristiano Ronaldo, Lionel Messi, Neymar, ataukah yang lainnya.

Sportsunfold mencatat, pemain sepakbola terkaya di dunia saat ini bukanlah Cristiano Ronaldo maupun Lionel Messi, tapi
seseorang sultan dari Asia Tenggara.

Berikut ini 5 pemain sepakbola terkaya di dunia yang sebagian besar mendapatkan kekayaannya dari bola dan iklan.

Baca Juga: Inilah Daftar 10 Atlet Terkaya di Dunia, Lionel Messi Masuk Tapi Gak ada Cristiano Ronaldo

5. Ibra atau Zlatan Ibrahimovic adalah bintang sepakbola Swedia yang berposisi sebagai striker. Pemain bertinggi 195 cm
ini merupakan pesepakbola terkaya di dunia urutan ke-5.

Ia memiliki kekayaan bersih sekitar $ 195 juta (Rp 2,8 trilyun). Zlatan terakhir bermain untuk klub AC Milan Italia.

Ibrahimovic mendapat gaji tahunan sebesar € 3,5 juta (Rp 57,04 milyar). Sementara, sponsor/iklan yang ia dapatkan adalah
Nike, Microsoft Xbox, Nivea, Samsung, dan Volvo senilai lebih dari $ 10 juta (Rp 143,6 milyar) per tahun.

Baca Juga: 10 Pemain Bola Hebat yang Belum Pernah Mendapatkan Penghargaan Ballon d'Or, Nomor 8 Pesepakbola Terkaya

4. Neymar Jr –  200 juta dolar AS

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: sportsunfold.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah