Sungguh di Luar Dugaan! Ternyata Ini Alasan Lionel Messi Jarang Berlari Saat Awal Pertandingan, Karena Malas?

11 Mei 2022, 19:49 WIB
Ternyata ini alasan lionel messi jarang berlari saat pertandingan /Instagram@leomessi/

JURNAL SOREANG- Menurut sang pelatih Pep Guardiola, Lionel Messi ini memiliki alasannya sendiri mengapa ia malas berlari saat awal pertandingan.

Bahkan yang mengejutkan Lionel Messi disebut sebagai pemain malas, hal itu lantaran ia jarang lari saat di lapangan hijau.

Biasanya para pemain sepak bola sangat bersemangat berlari untuk mengejar arah bola, akan tetapi berbanding balik dengan Lionel Messi yang malas berlari.

Baca Juga: Sering Dianggap Pembawa Sial, Fred dan Maguire Ternyata Memiliki Presentasi yang Bagus Bagi Manchester United

Akan tetapi berbeda dengan Lionel Messi terlihat hanya berjalan- jalan santai saja dan tak bersemangat untuk mengejar bola, kira- kira kenapa ya?

Meski usianya bisa dibilang sudah tak muda lagi, akan tetapi Lionel Messi karier di dalam dunia sepak bola masih begitu bersinar.

Di sepanjang kariernya bahkan Lionel Messi mampu mencetak gol sebanyak 748 gol dan 315 asisst dari 931 pertandingan.

Baca Juga: KONSISTEN BERKARYA ! Lagu 'Cinta Sampai Mati' Ada Part 2 nya Loh, Kangen Band Trending Lagi berikut Liriknya

Mantan Barcelona tersebut ternyata diam- diam memiliki kebiasaan unik di dalam lapangan hijau yang jarang diketahui.

Keunikan tersebut yakni ia hanya berjalan- jalan saja saat pertandingan di mulai, ternyata ini alasannya

“ Dia memang tak berlari, tetapi selalu memantau situasi” ucap Pep Guardiola

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Jadi Olahragawan Pertama yang Miliki 100 Juta Pengikut di Twitter, Bagaimana Lionel Messi?

“ Dia mencari titik lemah dari empat bek lawan. Setelah 5 hingga 10 menit, dia sudah memetakan di mata dan otaknya mendapatkan ruang kosong” lanjutnya

“ Hal ini seperti bertahan di dalam hutan. Dia tahu akan mendapatkan ruang lebih besar untuk menyerang jika bergerak ke sisi tertentu” imbuhnya

Hal itu terlihat saat Lionel Messi terlihat saat Barcelona menghadapi tim Ukraina, Dynamo Kyiv dalam laga penyisihan grup Liga Champions November 2020 silam.

Baca Juga: Dicetak Pele Disusul Mbappe, Siapa Pemain Termuda yang Bakal Bikin Gol di Final Piala Dunia 2022?

Saat pertandingan itu berlangsung, La Pulga terlihat ogah mengejar Oleskandr Andrievskyi yang sedang mendribel bola di hadapannya.

Bahkan anehnya Lionel Messi memilih berjalan ketimbang melalukan defense ***

Editor: Dewi Kusuma Putri

Sumber: YouTube

Tags

Terkini

Terpopuler