Inilah Kalangan yang Akan Mendapat Prioritas Vaksin Covid-19

- 1 Oktober 2020, 16:50 WIB
Ilustrasi vaksin covid-19.
Ilustrasi vaksin covid-19. /Schott

'Kami telah berkomunikasi secara rutin dengan ketiga negara itu dalam penyediaan vaksin bagi Indonesia. Kami juga telah mengatur waktu pertemuan antarneagara untuk dapat meninjau lebih lanjut uji klinis serta produksi vaksin yang nantinya akan dikirim ke Indonesia," kata Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.

Sementara itu Kepala BPOM Penny Kusumastuti Lukito mengatakan, pihaknya akan segera mengunjungi laboratorium yang memproduksi vaksin di negara-negara itu. Selain itu, tim teknis yang dikirim juga akan meninjau langsung pelaksanaan uji klinis vaksin tersebut.

Baca Juga: Khawatir Covid-19, Jenazah Perempuan di Pasar Tumpah Baleendah Hanya Ditutupi Tikar dan Karung

Di sisi lain, Ketua Satgas Penanganan Covid-19 sekaligus Kepala BNPB Doni Monardo menegaskan bahwa pihaknya telah meminta BPOM untuk berkoordinasi dengan MUI. Hal itu perlu dilakukan untuk memastikan kehalalan vaksin yang akan dikirim ke Indonesia.

"Setelah dicek kehalalannya, Maka BPOM dan MUI bisa berkoordinasi utnuk memberikan sertifikat halal," kata Doni.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah