Banyak Anggota PPK dan PPS yang Buruk Dalam Berhubungan, Ketua KPUD Pulau Morotai Sarankan Ini

- 8 Februari 2024, 11:47 WIB
Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) kabupaten Pulau Morotai, Maluku Utara, menggelar Bimbingan Teknis Penghitungan Perolehan Suara di tingkat Kecamatan. Kegiatan tersebut digelar di Jababeka D'aloha Resort Desa Juanga, kecamatan Morotai Selatan pada Rabu, 7 Februari 2024.
Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) kabupaten Pulau Morotai, Maluku Utara, menggelar Bimbingan Teknis Penghitungan Perolehan Suara di tingkat Kecamatan. Kegiatan tersebut digelar di Jababeka D'aloha Resort Desa Juanga, kecamatan Morotai Selatan pada Rabu, 7 Februari 2024. /Rianto Daeng Bedu /Istimewa

"Ada juga beberapa catatan yang kami terima bahwa, ada beberapa anggota PPK dan PPS di 6 Kecamatan yang tidak baik hubungannya. Kami sudah punya ada beberapa catatan yang kami dapat terkait hal itu dan saya rasa itu hal yang mudah untuk dikomunikasikan, jangan kemudian mengganggu tahapan Pemilu," tegasnya.

"Oleh karena itu sekretariat PPK punya tugas adalah memfasilitasi anggota PPK Sekretariat PPS memfasilitasi anggota PPS. Sehingga pada saat tahapan ini berjalan, ada ruang dan waktu yang kemudian digunakan untuk bagaimana dikomunikasikan dengan secara baik-baik," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Rustandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah