Diperiksa Kasus SYL, Ketua KPK Firli Bahuri Hadir Di Bareskrim Polri

- 16 November 2023, 13:10 WIB
Ketua KPK, Firli Bahuri
Ketua KPK, Firli Bahuri /Desk DIY Pikiran rakyat/

JURNAL SOREANG - Kasus dugaan pemerasan terhadap mantan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo (SYL) oleh pimpinan KPK terus bergulir.

Dalam kasus ini, sejumlah saksi telah dilakukan pemanggilan dan pemeriksaan oleh penyidik Polda Metro Jaya.

Kini, salahsatu saksi yang dipanggil untuk dilakukan pemeriksaan oleh penyidik kepolisian adalah Ketua KPK, Firli Bahuri.

Baca Juga: Link Live Streaming Indonesia vs Maroko, Piala Dunia U-17 2023 Babak Penyisihan Grup A Hari Ini

Usai mengkonfirmasi akan kehadirannya, Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri diam-diam sudah hadir di Bareskrim Polri.

Firli hadir penuhi panggilan penyidik kepolisian, untuk diperiksa kasus dugaan pemerasan terhadap eks Mentan SYL.

Kehadiran Firli Bahuri di Bareskrim Polri dibenarkan oleh Wakil Dirtipidkor Bareskrim Polri Kombes Pol Arief Adiharsa.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Kamis, 16 November 2023: Scorpio! Waspada Saat Berbagi Ide Baru dengan Siapapun

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah