Hanya 8 Kursi, 108 Caleg di DCS DPRD Dapil Bali 1 Akan Bersaing di Pemilu 2024, Warga Denpasar Cek Calegnya

- 11 Oktober 2023, 16:01 WIB
Ilustrasi, DCS DPRD Dapil Bali 1
Ilustrasi, DCS DPRD Dapil Bali 1 /Pexels/Edmond Dantès/

JURNAL SOREANG - Hanya terdapat 8 kursi, sebanyak 108 Caleg di daftar calon sementara (DCS) DPRD Dapil Bali 1 akan bersaing di Pemilu 2024.

Sebanyak 108 Caleg sudah terdaftar dan tercantum dalam daftar calon sementara (DCS) DPRD Dapil Bali 1 yang ditetapkan oleh KPU.

DCS ini bisa dicek oleh seluruh masyarakat Indonesia, khususnya bagi warga Kota Denpasar yang termasuk Dapil Bali 1 pada Pemilu 2024.

Baca Juga: KTT AIS Forum: Dua Pemuda Indonesia Paparkan Inovasi Luar Biasa untuk Ikut Selamatkan Dunia

Inilah nama Caleg DPRD Dapil Bali 1 pada Pemilu 2024 yang terdaftar dalam DCS KPU.

Partai Kebangkitan Bangsa

1. Moh Hasan
2. Moh Badrul Jamaludin
3. Nur Layli Ramadhani
4. Saifudin Azis
5. Sir Muhammad Iqbal F
6. I Gusti Agung Ayu Aptyanny
7. Hafidul Muhsin
8. Susie Maria

Baca Juga: Bagi Warga Kabupaten Badung, Berikut DCS Caleg DPRD Dapil Bali 2, Cek Segera Jelang Perilisan DCT Pemilu 2024

Partai Gerakan Indonesia Raya
1. Made Muliawan Arya
2. I Made Gede Ray Misno
3. Ni Nyoman Murtini
4. I Wayan Subawa
5. Javier Alif Rizaldy Said
6. Ni Kadek Dewi
7. Kadek Agus Dwiwarna
8. Zulfikar

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: KPU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x