Waktu Terbaik! Berikut 4 Alasan Melakukan Penerbangan di Pagi Hari, Simak Penjelasannya

- 9 April 2023, 18:30 WIB
Ilustrasi cuaca terlihat dari dalam pesawat, Waktu Terbaik! Berikut 4 Alasan Melakukan Penerbangan di Pagi Hari, Simak Penjelasannya
Ilustrasi cuaca terlihat dari dalam pesawat, Waktu Terbaik! Berikut 4 Alasan Melakukan Penerbangan di Pagi Hari, Simak Penjelasannya /Pexels

JURNAL SOREANG - Sebagian orang melakukan perjalan penerbangan pagi hari, adalah pilihan terbaik dan banyak manfaatnya.

Namun, banyak orang tidak memilih waktu penerbangan pagi karena bisa membuat kita pergi kebandaran sedini mungkin dan kesannya jadi terburu-buru.

Bahkan, jika memilih penerbangan paling pagi, seperti sekitar pukul 05.00, tak sedikit penumpang yang memilih bermalam di bandara.

Baca Juga: Kantibmas! Sempat Dibubarkan, Kini Tim Prabu Aktif Kembali Jaga Keamanan di Kota Bandung

Berikut ini alasan pagi hari jadi waktu penerbangan terbaik, simak selengkapnya

1. Pelayanan pramugari yang lebih maksimal

Saat pagi hari biasanya keadaan pesawat sudah siap terbang sesuai dengan waktu dan jadwal yang telah ditentukan.

Pelayanan pramugari juga lebih maksimal sebab mereka baru mendapatkan waktu istirahat yang cukup dan masih segar untuk memulai pekerjaan.

Selain itu, para penumpang juga akan tertidur saat perjalanan pagi hari, jadi ini yang membuat pramugari melayani dengan maksimal.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: superlive.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x