Pencarian Eril Anak Ridwan Temui Titik Terang? Kemlu: Ada Progress, Masih Tunggu Konfirmasi KBRI Swiss

- 9 Juni 2022, 18:32 WIB
Pihak Kemlu menyebutkan bahwa ada progres dalam proses pencarian Eril anak Ridwan Kamil di sungai Aare, Swiss.
Pihak Kemlu menyebutkan bahwa ada progres dalam proses pencarian Eril anak Ridwan Kamil di sungai Aare, Swiss. /Antara/KBRI Bern

Peningkatan dinamika air dan manusia di Sungai Aare diharapkan akan berkontribusi dalam proses pencarian," katanya.

Sebagai informasi, saat cuaca baik, jumlah pengunjung di Sungai Aare cenderung meningkat.

Misalnya, pada musim panas 2021 jumlah pengunjung yang beraktivitas di Sungai Aare dapat mencapai 18.000 orang per hari.

Kepolisian Bern menilai bahwa peningkatan pengunjung akan memberikan dampak positif bagi upaya pencarian.

Baca Juga: Prediksi Pertandingan UEA vs Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Qatar Zona Asia, Siapa Bakal Menang?

Metode pencarian setiap hari disesuaikan dengan kondisi Sungai Aare yang selalu berubah sesuai perkembangan cuaca.

Perubahan metode ini juga selalu memperhatikan aspek keselamatan seluruh petugas yang terlibat pada misi pencarian.

Hingga saat ini, Ridwan Kamil juga belum memberikan pernyataan secara langsung terkait proses pencarian Eril di sungai Aare.***

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x