Seram, Ternyata Ada Museum Santet Bernuansa Mistis di Cirebon, Apakah Kamu Tertarik Mengunjunginya?

- 20 November 2021, 20:36 WIB
Seram, Ternyata Ada Museum Santet Bernuansa Mistis di Cirebon, Apakah Kamu Tertarik Mengunjunginya?
Seram, Ternyata Ada Museum Santet Bernuansa Mistis di Cirebon, Apakah Kamu Tertarik Mengunjunginya? /Rizky Tri Sulistiawan /aboutcirebon.id

JURNAL SOREANG - Sebuah museum umumnya adalah tempat yang identik dengan barang-barang bersejerah.

Namun siapa sangka, di Cirebon terdapat Museum Santet yang bernuansa mistis.

Museum Santet ini tepatnya terletak di Wisata Telaga Langit, Cirebon.

Baca Juga: Keluarga Bibi Ardiansyah Pegang Hak Asuh Gala Sky, Mertua Vanessa Angel: Syukur Alhamdulillah

Museum unik ini dirintis oleh Ustadz Busthomi atau biasa dipanggil dengan sapaan Kang Ujang.

Ketika masuk, pengunjung akan disuguhi banyak boneka dengan kain putih yang digantung secara acak.

Ditambah ada juga boneka yang bentuknya menyerupai pocong di setiap pinggir serta sudut tangga yang mendukung suasana horror di museum tersebut.

Boneka-boneka itu merupakan simbol-simbol kekuatan ilmu hitam, yang kemudian juga dijadikan media untuk menyantet orang.

Baca Juga: Enaknya HIdup Gunther, Anjing Terkaya yang Bergelimang Harta! Crazy Rich, Punya Harta Rp7 Triliun

Di tengah lokasi museum ini terdapat bangunan yang didalamnya ada kelambu warna merah muda yang memperkuat nuansa seram.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Bumimerah.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah