Kemenparekraf RI: Hari Musik Nasional Bertepatan Dengan Lahirnya Pencipta Lagu 'Indonesia Raya'

- 9 Maret 2021, 16:25 WIB
Hari musik nasional
Hari musik nasional /Jurnal Soreang/Rifqi Faizal/[email protected]

Persaingan di segala sektor industri terlebih dunia hiburan saat ini berlangsung sangat ketat.

Baca Juga: Cinta Segitiga kian Rumit, Hubungan Kim Jo Jo, Sun Oh dan Lee Hye Young, Spoiler Love Alarm 2, 12 Maret 2021

Ketika budaya Barat pada masa Orde Baru dilarang keras oleh pemerintah Soeharto kala itu, berbanding terbalik di era sekarang.

Musik dari segala genre disuguhkan para seniman musik dunia, disamping itu juga mendapat penerimaan di hati masyarakat Indonesia khususnya.

Dari musik kita dapat mempersatukan bangsa, musik tak mengenal golongan, siapapun bisa menikmatinya tanpa ada keterpaksaan.

Baca Juga: Ini Satu Cara Efektif Hadapi Musibah dan Ujian Temasuk Pandemi

Selamat #HariMusikNasional untuk para musisi Tanah Air! Selalu semangat dalam berkarya dan berkreativitas, menjadi kebanggaan negara.

Karena musik adalah salah satu bentuk produk ekonomi kreatif yang harus dilestarikan.***

Halaman:

Editor: Rustandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah