Doa Hari Ke -13 Puasa Ramadhan 1443 H, Ini Manfaatnya

- 15 April 2022, 21:41 WIB
Doa Hari Ke 13Puasa Ramadhan 1443 H.Pada Kamis 14 April 2022, Mohon Kecukupan
Doa Hari Ke 13Puasa Ramadhan 1443 H.Pada Kamis 14 April 2022, Mohon Kecukupan /Pixabay /

JURNAL SOREANG – Tidak terasa waktu berlalu kita telah berada di hari ke-13 Puasa waktu – waktu ini adalah waktu dimana semnagat mulai kendor.

Seperti diketahui, bulan Ramadhan adalah bulan penuh berkah dan ampunan. Di bulan ini, umat Islam biasanya berlomba berbuat amal shalih dan ibadah untuk mendapatkan pahala dari Allah SWT.

Alngkah baiknya dihari –hari penuh keberkahan ini kita memanjatkan doa doa yang kita mau.

Dan memohon ampunan dengan tulus kepada Allah SWT, agar puasa dihari ke-13 ini bisa semakin berkah.

Baca Juga: Doa Hari Ke 12 Puasa Ramadhan 1443 H.Pada Kamis 14 April 2022, Mohon Kecukupan

Di hari ke 13 ini dianjurkan memohon ampunan yang sebesar-sebesarnya dan memohon untuk disucikan hatinya.

Berikut doa hari ke -13 puasa dilansir dari berbagai sumber. Adapun waktu untuk membaca doa-doa ini bisa dibaca setelah shalat fardhu.

Doa Hari ke-13 Puasa Ramadhan 2021

اَللَّهُمَّ طَهِّرْنِيْ فِيْهِ مِنَ الدَّنَسِ وَ الْأَقْذَارِ وَ صَبِّرْنِيْ فِيْهِ عَلَى كَائِنَاتِ الْأَقْدَارِ وَ وَفِّقْنِيْ فِيْهِ لِلتُّقَى وَ صُحْبَةِ الأَبْرَارِ بِعَوْنِكَ يَا قُرَّةَ عَيْنِ الْمَسَاكِيْنِ

Allâhumma thahhirnî fîhi minaddanasi wal aqdzâr wa sabbirnî fîhi 'ala kâinâtil aqdâri wawaffiqnî fîhi littuqâ wa suhbatil abrâr bi'aunika yâ qurrata 'ainil masâkîn

Baca Juga: Doa Hari Ke 11 Puasa Ramadhan pada Rabu 13 April 2022, Doa dengan Bahasa Arab, Latin dan Artinya

Artinya : Ya Allah! Mohon sucikanlah diri kami di bulan ini dari segala nista dan perbuatan keji. Berilah aku kesabaran atas apa yang telah Engkau tetapkan. Anugerahkan kepada kami ketakwaan dan persahabatan dengan orang-orang yang baik dengan pertolongan-MU, Wahai cahaya hati orang-orang yang miskin

Demikian lah doa hari ke-13 semoga kita dapat senantiasa mengamalkan nya dan mendapatkan ampunan serta keberkahannya.***

Editor: Sarnapi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah