Menyeramkan! Daruma-San, Ritual Pemanggilan Arwah dari Jepang, Permainan Tradisional Anak-Anak

13 Februari 2022, 20:20 WIB
Menyeramkan! Daruma-San, Ritual Pemanggilan Arwah dari Jepang, Biasa Dimainkan Oleh Anak-Anak /Pixabay.com

JURNAL SOREANG - Daruma-San merupakan permainan tradisional asal jepang yang sering dimainkan oleh anak-anak.

Tapi ada fakta menarik dibalik permainan Daruma-San ini,  meruapaka jenis permainan petak umpet yang diyakini sebagai salah satu cara untuk memanggil arwah.

Selain itu, banyak orang percaya permainan Daruma San ini bisa membawa petaka atau hal buruk bagi orang yang memainkannya.

Baca Juga: Ingat! Ingin Mencuci Tangan Secara Berulang, Kenali 6 Gejala Umum dari Obsessive-Compulsive Disorder

Permainan Daruma San "pemanggil arwah" sebaiknya dilakukan ketika malam hari tiba.

Dilansir dari Kanal YouTube Rame Jigana Tv, begini syarat dan ritual untuk memainkan Daruma-San: 

1. Permainan Daruma San dimainkan di dalam bathub

2. Pemain diharuskan untuk mengadap kearah keran air

3. Cuci wajah dan rambut kalian menggunakan air dengan keadaan mata tertutup

Baca Juga: Kasus Pembunuhan di TPU Ulujami Jaksel, Pelaku Tega Habisi Nyawa Korban Demi Bayaran Segini

4. Ulang-ulang mantra pemanggil Daruma San

5. Konon, pemain akan diperlihatkan dengan bayanga seobathtubrang anak kecil perempuan yang terpeleset jatuh dan kepalanya terbentur keran

6. Pemain harus tetap melanjutkan ritual itu selesai

7. Setelah itu, jika pemain merasakan ada yang aneh dari arah belakang, sangat dilarang untuk menengok kearah tersbut

8. Pemain diharuskan bertanya kepada Daruma tentang hal-hal yang terjadi kepada dirinya

Baca Juga: Di Tengah Amukan Covid-19, Besok Persija Jakarta Vs Persebaya, Maman Abdurahman: Antisipasi Kekuatan Lawan

9. Kemudian pemain harus segera keluar dari kamar mandi dan masuk ke dalam kamar dan segera tidur

10. Kamar mandi tidak boleh dipakai semalaman, hingga pagi tiba

Walaupun ritual pemanggilan arwah ini merupakan mitos, tapi sangat tidak disarankan untuk memainkannya.

Karena dari ceritanya saja sudah sangat seram, belum lagi resiko yang akan diterima setelahnya.***

Editor: Rustandi

Sumber: YouTube Rame Jigana TV

Tags

Terkini

Terpopuler