Musim Hujan Waspada Banjir, Ini Tips Aman dari PLN untuk Hindari Bahaya Listrik Saat Banjir

- 25 Desember 2021, 14:10 WIB
Petugas PLN sedang bekerja saat terjadi banjir
Petugas PLN sedang bekerja saat terjadi banjir /PLN/

Baca Juga: PLN Gelar Uji Jalan Mobil Listrik, Jakarta-Bandung dengan Jarak 72 KM Cuma Butuh Rp10 Ribu!

Menghadapi musim penghujan yang kerap menimbulkan bencana banjir, PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bandung.

PLN UP3 Bandung terus Siaga Tanggap Bencana termasuk menghadapi Natal dan Tahun Baru dengan menyiagakan 189 orang personel Pelayanan Teknik dan 22 unit mobil, 10 sepeda motor sebagai kendaraan operasional. "Selain itu kami juga menyiapkan 1 unit crane, 7 unit garbu bergerak (UGB), serta 3 unit genset," katanya.

Majuddin, Manager PLN UP3 Bandung menyampaikan PLN yang memiliki tanggung jawab menangani terkait kendala teknis jaringan kelistrikan saat ini siap siaga menghadapi cuaca saat ini.

Baca Juga: PLN UP3 Bandung Himbau Masyarakat untuk Mengamankan Listrik di Musim Penghujan

PLN saat ini memiliki prosedur dalam menghadapi cuaca seperti ini, jika terjadi bencana tidak hanya di UP3 Bandung, tetapi kita siap membantu mengirim tim untuk membantu percepatan recovery termasuk Penormalan jaringan khususnya di wilayah Jawa Barat.

PT PLN (Persero) adalah BUMN kelistrikan yang terus berkomitmen dan berinovasi menjalankan misi besar menerangi dan menggerakkan negeri. Memiliki visi menjadi perusahaan listrik terkemuka se-Asia Tenggara, PLN bergerak menjadi pilihan nomor 1 pelanggan untuk Solusi Energi.

PLN mengusung agenda Transformasi dengan aspirasi Green, Lean, Innovative, dan Customer Focused demi menghadirkan listrik untuk Kehidupan yang Lebih Baik.

Baca Juga: Hari Listrik Nasional ke-76, PLN Luncurkan Promo Super Dasyat, Tambah Daya Hanya Rp202.100

PLN dapat dihubungi melalui aplikasi PLN Mobile yang tersedia di PlayStore atau AppStore***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x