Tiga Siswa Masuk Babak Final Lomba Kesan dan Pesan Pesantren Digital IRMA Jabar, Ini Namanya

- 15 Mei 2021, 07:29 WIB
LOGO IRMA Jabar. Organisasi ini aktif menggelar.pelatihan remaja masjid seperti di MAN Banjar, Sabtu, 30 Januari 2021.*
LOGO IRMA Jabar. Organisasi ini aktif menggelar.pelatihan remaja masjid seperti di MAN Banjar, Sabtu, 30 Januari 2021.* /IRMA/

Baca Juga: IRMA Jabar Adakan Lomba MTQ, Dakwah Digital, dan Lagu Islami Daring Se-Jawa Barat, Ada Hadiah Wah dari Disdik

Adapun Motto hidup saya yaitu "Bermimpilah di saat bangun, karena itu akan menjadi kenyataan." Menurut saya bermimpi ketika kita terbangun berarti kita siap untuk membangun masa depan yang cerah. Ketika saya ingin meraih sebuah mimpi yang saya inginkan, saya harus berjuang dan belajar agar membina pribadi yang lebih baik lagi.

Semangat untuk akang dan teteh yang ada di IRMA Jawa Barat! Semoga kalian selalu ada dalam perlindungan Allah SWT.

3. Zahra Mustika dari SMKN 5 Pangalengan

Selama Ramadhan ini saya belajar di Pesantren Digital IRMA Jawa Barat. Hampir 1 bulan juga saya mencatat materi-materi dakwah yang diberikan. Tidak sehari pun saya merasa bosen dengan ilmu yang Bapak/Ibu sampaikan. Tentunya dengan materi-materi dakwah ilmu nya tidak hanya saya catat Insya Allah juga saya amalkan semampu saya.

Baca Juga: SMKN 1 Maja Kabupaten Majalengka Adakan Pendidikan Kepemimpinan Remaja Masjid, Ini yang Diharapkan

Saya sudah mengenal banyak, mengetahui banyak ilmu karena mengikuti pesantren digital ini. Saya dan teman-teman sudah berbagi banyak ilmu. Pesantren digital ini membuat saya dan umumnya teman-teman menjadi semakin produktif dan ini sangat nyaman sehingga kami betah sekali mengikuti program ini meskipun secara daring tapi Insya Allah juga tidak mengurangi rasa semangat kami.

Pendidikan agama dan ilmu pengetahuan yang saya dapat selama bulan Ramadhan ini sangat bermanfaat bagi saya. Selain itu, disini kepribadian saya dididik agar mandiri, istiqomah dijalan Allah, tidak gampang menyerah, dan terus berjuang dalam hal yang baik-baik.

Semoga Bapak/Ibu di IRMA Jawa Barat ini senantiasa sehat selalu semangat mengajarkan dan mengajak kami anak-anak Jawa Barat umumnya anak Indonesia dalam perihal agama dan ilmu pengetahuan. Kami percaya IRMA Jawa Barat adalah organisasi terbaik untuk menimba ilmu.

Baca Juga: 3 Cara Menghapus Dosa Ghibah Tanpa Minta Maaf, Salah Satunya dengan Memuji

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah