10 Stilasi Pengingat Jejak Peristiwa Bandung Lautan Api

- 19 Maret 2021, 17:08 WIB
Peringatan Bandung Lautan Api  24 Maret 2021 Pemerintah Kota Bandung
Peringatan Bandung Lautan Api 24 Maret 2021 Pemerintah Kota Bandung /Dokumen BLA /

JURNAL SOREANG - Peristiwa Bandung Lautan Api pada 24 Maret 1946 telah menjadi momen penting bagi rakyat Bandung mempertahankan kemerdekaan Indonesia.

Saat itu, warga Bandung memilih membumihanguskan tanah dan rumahnya dibandingkan menyerahkannya kepada militer sekutu.

Pengorbanan saat itu menunjukkan warga Bandung rela berbuat apa pun demi bangsa dan tanah airnya.

Baca Juga: Tinjau Suntik Vaksin Di Bogor, Jokowi Perintahkan Perbanyak Tempat Layanan

Baca Juga: Dikawal Polisi Bersenjata Lengkap, 22 Teroris ditangkap di Jatim di bawa ke Rutan Cikeas Bogor

Untuk memperingati Jejak-jejak peristiwa Bandung Lautan Api yang bersejarah, dibuatlah 10 stilasi.

Pembuatan stilasi itu diinisiasi oleh Bandung Heritage yang bekerja sama dengan sejumlah pihak pada 1997.

Tak hanya persitiwa Bandung Lautan Api, stilasi tersebut juga menunjukkan tempat-tempat yang berkaitan dengan perjuangan merebut kemerdekaan.

Stilasi-stilasi tersebut di antaranya penanda tempat pertama kalinya pembacaan teks proklamasi oleh rakyat Bandung, lokasi persitiwa perobekan bendera Belanda maupun markas para pejuang Bandung Lautan Api.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Humas Kota Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x