600 Kali Lebih Adakan Baksos Selama Pandemi, Komitmen MTP dalam Membantu Pemerintah Tak Diragukan Lagi

- 16 Maret 2021, 17:30 WIB
Membantu pemerintah, Masyarajat Tionghoa Peduli memberikan bantuan berupa vitamin, boots dan sarung tangan, dititipkan oleh masyarakat tionghoa dan Yayasan Pikiran Rakyat kepada Wali Kota Bandung di Pendopo Kota Bandung./Mochamad Iqbal Maulud/PR/
Membantu pemerintah, Masyarajat Tionghoa Peduli memberikan bantuan berupa vitamin, boots dan sarung tangan, dititipkan oleh masyarakat tionghoa dan Yayasan Pikiran Rakyat kepada Wali Kota Bandung di Pendopo Kota Bandung./Mochamad Iqbal Maulud/PR/ /

"Banyak dari paguyuban dan yayasan-yayasan ini ekonominya susah, pekerjaan kurang, dan ada yang terpaksa harus PHK karyawannya," ungkapnya.

Baca Juga: Gak Disangka, Dibalik Keanggunan sebagai Oh Ju In, Nana Ternyata Seorang Sosok seperti Ini di Oh My Ladylord

Meski begitu, Herman beserta MTP sudah berkomitmen bahwa kolaborasi merupakan langkah ampuh untuk penanganan pandemi ini.

Ia berharap, langkah MTP bisa menginspirasi pihak lainnya untuk bersama-sama melawan Covid-19.

"Ini mudah-mudahan bisa jadi contoh komunitas swasta lainnya membantu pemerintah. Mudah-mudahan covid-19 cepat berlalu dan ekonomi kembali pulih," harap Herman. ***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah