Biden Optimistis Menang Atas Rivalnya Trump

Sam
- 5 November 2020, 18:08 WIB
Calon Presiden AS Joe Biden
Calon Presiden AS Joe Biden /

JURNAL SOREANG - Calon Presiden dari Partai Demokrat, Joe Biden mengklaim bahwa dirinya menuju kemenangan setelah berhasil mengalahkan Donald Trump pada ajang Pilres di negeri paman Sam itu.

"Setelah penghitungan malam yang panjang, jelas bahwa kami memenangkan cukup banyak negara bagian untuk mencapai 270 suara elektoral yang dibutuhkan untuk memenangkan kursi kepresidenan, "kata Biden di Wilmington, Delaware.

"Saya di sini bukan untuk menyatakan bahwa kami menang, tetapi saya di sini untuk melaporkan bahwa, saat penghitungan selesai, kami yakin kami akan menjadi pemenang." ungkap Biden yang dikutip dari the guardian.com, pada Kamis, 5 November 2020.

Baca Juga: Penanganan Covid-19 Bergerak Lebih Baik, Panglima TNI: Tapi Jangan Berpuas Diri Dulu

Dalam Pilpres 2008, Obama mengumpulkan 69.498.516 jumlah suara dari total penduduk saat itu berkisar di angka 304.1 juta menurut data sensus AS.

Sejumlah negara bagian, saat ini masih terus dilakukan di sejumlah negara bagian.

Penghitungan sementara pilpres AS, Biden lebih unggul dari Trump dengan 264 suara elektoral berbanding 214 suara elektoral.

Baca Juga: Ayo Bangkit Bersama PRMNSabahatUMKM. PROMOSI GRATIS di Portal Jurnal Soreang. Ini Syarat dan Caranya

Pertarungan antara keduanya semakin panas sejak Biden berhasil membuat Arizona, Wisconsin dan Michigan beralih ke Partai Demokrat.

Halaman:

Editor: Sam


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah