TKW dan TKI Hongkong Musti Kuat Mental! Ini 4 Kebiasaan dan Karakter Majikan di Sana Secara Umum

- 21 Juli 2022, 11:27 WIB
Potret negara Hongkong, benini kebiasaan dan karakter masyarakat di sana yang wajib diketahui TKW dan TKI
Potret negara Hongkong, benini kebiasaan dan karakter masyarakat di sana yang wajib diketahui TKW dan TKI /Jimmy Chan/pexels

Bagi calon TKW yang memiliki tujuan negara Hongkong untuk tidak kaget jika majikan sering memasang nada tinggi ketika berbicara.

Baca Juga: Tes IQ: Penasaran Bagaimana Pecahkan Kuis Rumit Korek Api Ini dalam 5 Detik? Gampang Banget

"Keadaan apapun ngomongnya keras, sangat keras seperti orang marah, gak peduli sama anak, sama ibu, sama orang tua, apalagi sama yang kerja, mereka kalo ngomong dengan nada yang keras," ungkapnya.

Lebih lanjut Dwiania Fitra menjelaskan bahwa TKW tak perlu mengambil hati atau tersiggung jika majikan lebih banyak berteriak-teriak karena sudah mnajdi kebiasaan mereka.

Baca Juga: Matthijs de Ligt dan Sadio Mane Buktikan Kualitasnya! Bayer Munchen Taklukan DC United di Laga Pramusim

"Mereka bukan marah, tapi emang udah kebiasaanya begitu sifat dasar mereka," terangnya.

2. Berjalan Cepat

Hal lain yang perlu diketaui TKW Hongkong seputar kebiasaan masyarakat di sana adalah cenderung berjalan dengan langkah yang cepat.

Baca Juga: 21 Manfaat Kesehatan Rajin Berhubungan Intim dengan Pasangan ini Jarang Diketahui, Berikut Rinciannya

"Jalannya cepat, larinya kita itu jalannya mereka," ungkapnya.

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali

Sumber: YouTube Dwiania Fitra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah