NAIK HAJI 2022: Menu Khas Nusantara untuk Jemaah, Ini Kesan Tri Tentang Konsumsi yang Diterima! Sangat Cocok?

- 2 Juli 2022, 12:55 WIB
NAIK HAJI 2022: Menu Khas Nusantara untuk Jemaah, Ini Kesan Tri Tentang Konsumsi yang Diterima!  Sangat Cocok?
NAIK HAJI 2022: Menu Khas Nusantara untuk Jemaah, Ini Kesan Tri Tentang Konsumsi yang Diterima! Sangat Cocok? /kemenag.go.id

Mereka berangkat pada gelombang pertama, dan telah menyelesaikan fase Arbain yang dilaksanakan di Masjid Nabawi, Madinah.

Kedua Jemaah tersebut baru pertama kali menginjakan kaki ke Tanah Suci, dan melakukan ibadah haji.

Baca Juga: NAIK HAJI 2022: Update! Jemaah Tetap Dapat Jatah Makan Jelang dan Selama Armuzna, Menu Khas Nusantara?

Tri Hidayatno mengaku pernah bertanya tentang keberangkatan dan ibada haji pada orang tuanya, yang berangkat pada tahun 2009 dan 2011 lalu, tetnu kondisi di Tanah Suci sudah sangat berbeda saat ini.

Siti Wahyuningrum pun menyampaikan hal yang sama, ia sangat terkesan dengan kinerja para petugasyang sangat baik.

Para petugas selalu siap selama 24 jam untuk membantu dan melayani para Jemaah disana.

“Kita berangkat ke Masjidil Haram jam berapa saja, selalu ada petugas yang siap memberikan layanan, misalnya memastikan bus shalawat ada dan seterusnya,” tutur Siti.

Baca Juga: NAIK HAJI 2022: Perkuat Keamanan di Masjidil Haram! Umam Berharap Agar Jemaah Merasa Aman? Ini Penjelasannya

Sementara itu, Tri dan Siti tergabung ke dalam Kelompok Bimbingan Ibadah Haji atau sering disebut dengan KBIH.

Selama berada di Makkah, proses bimbingan ibadah yang diikutinya adalah yang digelar oleh KBIH, tapi mereka juga mengikuti proses sosialiasi Armuzna yang dilaksanakan oleh konsultan ibadah haji.

Halaman:

Editor: Suci Anjani Sukmadewi

Sumber: kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x