Mau Tinggal di Kota Masa Depan? Inilah 5 Kota Paling Futuristik di Dunia, Jakarta Termasuk?

- 23 Mei 2022, 17:02 WIB
Pemandangan Hongkong yang masuk salah satu kota futuristik di dunia
Pemandangan Hongkong yang masuk salah satu kota futuristik di dunia /Husni habib/Pixabay

JURNAL SOREANG- Di manakah kota masa depan yang paling futuristik di dunia itu? Bagaimana kita bisa menemukan kota modern yang memudahkan untuk hidup itu?

Punyakah negara kita Indonesia kota masa depan yang futuristik, kalau ada dimanakah tempatnya, kalau tidak ada apa sebabnya ?

Andy Dilks dari Weekly Gorilla telah meneliti kota-kota masa depan yang futuristik itu yang dinilai dari ekonomi, teknologi, dan budayanya.

Baca Juga: 10 Kota Paling Futuristik di Dunia, Nomor 1 Kota yang Ada Gedung Tertinggi di Dunia

Indikator lain, kota-kota metropolitan tersebut bisa menangkap imajinasi warga dengan cakrawala yang mempesona, infrastruktur mutakhir, dan komitmennya terhadap keberlanjutan.

Artikel ini mengeksplorasi 5 kota yang memimpin dalam inovasi dan pengembangan di dunia yang layak untuk ditinggali. Berikut daftar 5 kota paling futuristik itu selengkapnya.

5. Shanghai, Cina

Shanghai telah menjadi salah satu pusat ekonomi utama China selama beberapa dekade. Statusnya sebagai zona perdagangan bebas pertama dan pendirian Bursa Efek Shanghai pada 1990-an mengubahnya menjadi "pameran" ekonomi negara yang sedang booming.

Baca Juga: Terbaru! Tuan Rumah Piala Dunia 2026 Diperebutkan 22 Kota dari 3 Negara Tetangga, Berikut Rinciannya

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: wealthygorilla.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x