Mengintip Keindahan State Grand Mosque di Qatar, Tempat Ibadah Terbesar di Negara Tuan Rumah Piala Dunia 2022

- 24 Februari 2022, 16:35 WIB
Keindahan Qatar State Grand Mosque./ Instagram @visitqatar
Keindahan Qatar State Grand Mosque./ Instagram @visitqatar /


JURNAL SOREANG - Bicara soal Qatar, tentu tak lepas dari soal kemajuan yang telah dicapai tuan rumah Piala Dunia 2022 tersebut.

Sejak merdeka pada tahun 1971, Qatar terus membenahi berbagai infrastruktur di negaranya.

Berbagai bangunan di Qatar dipugar atau mengalami restorasi, termasuk tempat ibadah.

Baca Juga: Mengejutkan! Anya Geraldine Pemain Film Garis Waktu, Gunakan 'Case' Handphone Harga Jutaan

Salah satu yang terkenal adalah Masjid Imam Abdul Wahab atau lebih dikenal dengan nama Qatar State Grand Mosque.

State Grand Mosque mulanya didirikan oleh Sheikh Jassim bin Mohammed Al Thani untuk mengenang ayahnya.

Saat menerima berita kematian ayahnya, Sheikh Jassim bin Mohammed Al Thani yang baru kembali dari kampanye militer di Zubara tahun 1878 memutuskan membangun sebuah masjid di Doha.

Baca Juga: Resmi, Inilah Hasil Undian Babak Kualifikasi Piala Asia 2023 China, Indonesia Berada di Grup Neraka!

Setelah ratusan tahun berdiri, masjid ini kemudian direnovasi pada tahun 2006 dengan biaya pembangunan 420 juta Riyal Qatar.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah