Dari Mulai Mafia, Hingga Situs Sejarah Terbanyak, Inilah Fakta Unik Yang Dimiliki Negara Italia

- 16 Februari 2022, 15:18 WIB
Roma Italia
Roma Italia /

4. Renaisans Bermula di Italia

Renaisans merupakan sebuah gerakan kebudayaan yang mempengaruhi kehidupan intelektual Eropa pada periode awal modern, dari abad ke-14, hingga abad ke-17.

Baca Juga: Sebelum Dorce Gamalama Meninggal Dunia, Leony Vitria Hartanti Sempat Kirim Foto Ini Via DM

Singkatnya, zaman peralihan dari abad pertengahan menuju era moderen, pada puncaknya di abad ke-16 pengaruh Rainaisans memberikan perspektif baru terhadap humanisme sains eksplorasi, dan seni menyebar ke seluruh Eropa dirasakan dalam berbagai aspek.

Namun, gerakan ini pertama kali muncul di Italia, tepatnya di kota Florence. Menurut para sejarawan, Florence sebagai sumber awal gagasan Renaisans, salah satunya merujuk pada karya-karya penyair Dante Alighieri, dan Prancisco Petrarca.

Dari prespektif ekonomi dikatakan sebagai sumber kelahiran Renaisans dikarenakan faktor keuangan, dengan begitu, elit-elit politik dan penguasa-penguasa Italia, membiayai, melindungi, mendukung seniman serta intelektual-intelektual Italia.

Baca Juga: Seram! Hantu Ini Hanya Bisa Dilihat Oleh Anak-anak, Berikut Cerita Hisaruki dari Jepang

Seperti diketahui, kota Florence kala itu merupakan kota perbankan yang teramat komersil. Kota terbesar setelah London dan Konstatinopel dengan cara itu, Florance di susul dengan dua kota, yakni Milan dan Venesia menjadi pusat kebudayaan Eropa.

Pada puncak gerakan Renaisans, Italia begitu berkembang dengan menghasilkan banyak cendikiawan, seniman, hingga diplomatik terkenal seperti Leonardo da Vinci, Calileo Galiea, Michelagelo, dan bapal filsafat politik Niccolo Machiavelli.

Selain itu, ada juga tokoh-tokoh penjelajah terkemuka, seperti Marco Polo, Christoforus Colombus, Amerigo Vespucci, dan Giovanni da Verrazzano yang menemukan rute baru ke timur jauh dan dunia baru yang membantu era penjelajahan Eropa.

Halaman:

Editor: Dadan Triatna

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah