Begini Pemandangan Kuburan di Korea, Sering Dijadikan Objek Wisata

- 4 Februari 2022, 19:10 WIB
Suasana dari salah satu sudut di pemakaman di Korea
Suasana dari salah satu sudut di pemakaman di Korea /Pixels @markus winkler/

Komplek kuburan ini telah ditetapkan oleh UNESCO sebagai situs bersejarah di dunia.

Yuna membagikan suasana disekitar makam yang sejuk dan indah karena lokasinya terletak disekitar perbukitan dan dikelilingi oleh pepohonan rindang.

Baca Juga: Kisah Pembunuhan Siswi SMA di Jepang Kitaguchi Satomi yang Kembali Viral di Twitter

Bagi orang Korea, kuburan merupakan area yang sangat penting karena dianggap sebagai tempat tinggal raja dan ratu sehingga tempatnya akan dibuat nyaman dan indah.

Daerah yang terdapat kuburan dipercaya memiliki peruntungan yang baik dan positif secara fengshui.

Orang Korea sangat mementingkan fengshui dalam setiap aspek kehidupan, itulah mengapa di daerah kuburan banyak ditanami pohon jagung dan gunung.

Baca Juga: Lima Pemain Seniornya Positif Covid, Persija Terpaksa Lakukan Langkah Ini

Disekitar kuburan juga terdapat Jaesil yang merupakan tempat untuk menyiapkan sesajen untuk upacara Jesa.

Karena suasananya yang bagus dan indah, banyak pengunjung yang datang untuk sekedar olahraga, dan main-main disekitar kuburan.

Udara yang segar juga sering dijadikan oleh pengunjung yang sakit untuk terapi.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah