Tragis! Inilah Akhir Kisah Bangsa Aztec yang Kanibal dan Suka Peperangan

- 24 Januari 2022, 22:07 WIB
Salah satu peninggalan Suku Aztec yang terkenal dengan kanibalismenya.
Salah satu peninggalan Suku Aztec yang terkenal dengan kanibalismenya. /youtube Ini Kisah Peradaban

JURNAL SOREANG - Bangsa Aztec berhasil ditaklukan oleh Don Hernando Cortez yang merupakan orang Spanyol dengan bekerjasama dengan bangsa Tlaxcala.

Bangsa Tlaxcala juga memiliki permusuhan dengan bangsa Aztec. karena kekalahan bangsa Tlaxcala menimbulkan banyak tawanan yang dijadikan pengorbanan Dewa Aztec.

Tetapi dikatakan juga bangsa Aztec sudah mengalami pelemahan akibat wabah penyakit yang terjadi di sana.

Baca Juga: Gila! Hobi Makan Jantung Manusia, Inilah Pengorbanan Bangsa Aztec untuk Memuaskan Para Dewa

Peradaban Aztec tergantikan oleh Peradaban Inca yang mulai eksis. Peradaban Inca mulai eksis di kuzco atau Peru sejak awal abad ke-5 masehi.

Pada perkembangannya mereka membuat beberapa kelompok dan menghuni dataran tinggi di Peru.

Mereka mulai membangun kerajaan pada sekitar abad ke-12 masehi di bawah kepemimpinan Maco Capac.

Perkembangan peradaban Inca ini sampai ke belahan barat Amerika Selatan khususnya Peru.

Baca Juga: Punya Kalender Kiamat Hingga Suka Mencari Tumbal, Inilah Hal Magis yang dapat Anda Temui di Suku Maya

Mirip seperti bangsa Aztec bangsa Inca juga memiliki watak militer yang digunakan untuk melakukan perluasan wilayah dengan cara peperangan.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: YouTube Chanel Ini Kisah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah