Kenapa Korea Utara dan Korea Selatan Bermusuhan? Berikut 5 Alasannya

- 12 Januari 2022, 04:05 WIB
Kenapa Korea Utara dan Korea Selatan Bermusuhan? Berikut 5 Alasannya
Kenapa Korea Utara dan Korea Selatan Bermusuhan? Berikut 5 Alasannya /Tangkap layar YouTube Info Terkuno

4. Pengkhianatan

Banyak rakyat di Korea Utara yang merasa hidupnya sulit dan tidak bisa berkembang. Sehingga banyak sekali dari mereka yang melarikan diri ke Korea Selatan.

Hal tersebut tentunya membuat Korut tak senang. Pemerintah Korut akan mengganjar hukuman yang sangat berat, bagi pengkhianat yaitu hukuman mati.

Tidak sedikit dari mereka yang melarikan diri ke Korsel melalui perbatasan China.

Baca Juga: Kilas Balik Jelang Laga Persib vs Bali United, Ilija Spasojevic Pernah Cetak Gol ke Gawang Bali United

5. Amerika dan Soviet Punya Andil

Inilah biang dari segala masalah yang terjadi, diantara Korsel dan Korut. Awalnya, Korea merupakan jajahan kekaisaran Jepang.

Seiring kekalahan dari Jepang di PD-II, sekutu sebagai pemenang mulai membagi-bagi kekuasaan atas negara yang pernah dijajah.

Tanpa persetujuan dari orang Korea sendiri, Amerika dan Soviet membagi dua negara tersebut menjadi Korea Utara dan Korea Selatan.

Amerika mendapat bagian paling maju yaitu Kota Seoul, yang penuh dengan peradaban.

Halaman:

Editor: Ghulam Halim Hanifuddin

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah