Inilah 7 Tempat Teraneh di Dunia, Salah Satunya 12 Petir yang Menyambar Setiap Menitnya

- 10 Januari 2022, 17:22 WIB
Relampago Del Catatumbo yang terjadi di wilayah Venezuela
Relampago Del Catatumbo yang terjadi di wilayah Venezuela /instagram.com/@catatumbo1520

JURNAL SOREANG – Di dunia ini memiliki banyak tempat-tempat unik bahkan aneh yang sulit untuk dijelaskan mengapa bisa terjadi.

Beberapa tempat mengalami beberapa fenomena aneh yang justru menjadi suatu hal yang menarik bagi para wisatawan.

Tak hanya wisatawan, para ilmuwan juga banyak yang tertarik untuk meneliti tempat-tempat aneh tersebut.

Baca Juga: Tajir Melintir! 4 Bos Kelapa Sawit, Bahan Minyak Goreng, Terkaya di Indonesia, Miliki 100.000 Hektar Lahan

Dilansir dari channel YouTube Top Time, inilah 7 tempat paling aneh di dunia yang sulit dijelaskan mengapa hal tersebut terjadi:

1. Sungai Arve (Swiss)

Sungai Arve merupakan sebuah sungai yang tampak aneh karena tampilannya yang tak seperti sungai pada umumnya.

Bagaiamana tidak sungai tersebut memiliki 2 aliran sungai dengan warna air yang berbeda.

Di mana sungai satu memiliki warna air biru yang kehijau-hijauan, sedangkan aliran satunya lagi memiliki air berwarna coklat.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x