Waduh! Berikut 5 Negara yang Hilang dari Peta Dunia, Mana Saja? Ini Daftarnya

- 2 Januari 2022, 08:58 WIB
Potret salah satu kota di Kroasia, negara pecahan dari Yugoslavia
Potret salah satu kota di Kroasia, negara pecahan dari Yugoslavia /Pixabay/Anemone123

Namun, usaha yang dilakukan oleh orang Tibet tersebut gagal dan banyak kemudian yang kabur mencari perlindungan ke India.

2. Yugoslavia

Selanjutnya ada Yugoslavia, yang berdiri kurang lebih seratusan lalu di Eropa Tenggara dan merupakan gabungan dari banyak negara.

Beberapa negara di bawah Yugoslavia ini di antanya Serbia, Kroasia, Bosnia-Herzegovina, Slovenia, Makedonia, Kosovo, dan Montenegro.

Baca Juga: Pemerintah Terus Dorong Budaya Sensor Film Mandiri, LSF: Regulasi Selalu Tertatih-tatih dalam Kejar Teknologi

Setelah penyatuan ini, Yugoslavia justru mendapatkan lebih banyak masalah seperti permusuhan dan terlibat ke dalam Perang Dunia II.

Di periode pasca perang dan setelah kematian pemimpin komunis mereka bernama Marsekal Tito, Yugoslavia menghadapi intervensi parah.

Akhirnya negara ini runtuh pada tahun 1992 dan negara-negara anggotanya pecah, hilanglah negara ini dari peta dunia.

3. Cekoslowakia

Hampir sama dengan Yugoslavia, Cekoslowakia terbentuk setelah Perang Dunia I dan terbentuk dari beberapa negara.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: daily-bangladesh.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x