Waduh! Ini Dia 5 Mobil Terburuk di Dunia yang Pernah Dibuat, Apa Saja? Berikut Daftarnya

- 30 Desember 2021, 21:38 WIB
Reliant  Robin, salah satu mobil terburuk di dunia yang pernah dibuat
Reliant Robin, salah satu mobil terburuk di dunia yang pernah dibuat /Tangkap layar Instagram/@hartwellplc

Baik desain eksterior maupun interior mobil ini sangat buruk, komponen dasar pembuatannya ternyata dari plastik.

2. Austin Allegro

Berikutnya ada mobil dari Inggris bernama Austin Allegro yang diperkenalkan ke publik pada tahun 1973.

Mobil ini disebutkan diproduksi secara terburu-buru yang menyebabkan kualitasnya begitu buruk.

Baca Juga: Dapat Anda Coba, Inilah Langkah Cerdik yang dilakukan oleh Zoho untuk Menarik Pelanggan

Masalah utama dari mobil Austin Allegro ini adalah gandar depan yang seringkali ambruk ketika melaju.

3. REVA G-Wiz

REVA G-Wiz, mobil yang dibangun di India pada tahun 2001 dan ternyata kendaraan ini merupakan mobil listrik yang terjangkau.

Akan tetapi, banyak kekurangan yang dimiliki oleh mobil tersebut seperti desain, kinerja, ruang, dan keamanan.

Baca Juga: Masya Allah, Ilmuwan Rusia Terkejut Ketika Temukan Tulisan Nama Nabi Muhammad di Kapal Nabi Nuh

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: hotcars.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah