Dapat Anda Coba, Inilah Langkah Cerdik yang dilakukan oleh Zoho untuk Menarik Pelanggan

- 30 Desember 2021, 21:12 WIB
Foto: Cara Pemasaran Zoho yang unik/Youtube Dr. Indrawan Nugroho Startup ini taklukkan industri tanpa dukungan investor!
Foto: Cara Pemasaran Zoho yang unik/Youtube Dr. Indrawan Nugroho Startup ini taklukkan industri tanpa dukungan investor! /

JURNAL SOREANG - Zoho merupakan penyedia aplikasi secara online. Di dalam zoho ada berbagai macam aplikasi yang bisa kita manfaatkan secara online,

Seperti sosial network, blog, pembuatan dokumen, prsentation, spreadsheet dll . Berbeda dengan Startup yang menjalankan bisnisnya tanpa dukungan dana investor.

Hal ini membuat Zoho mengalami berbagai tantangan yang lebih besar dibanding para pesaingnya, walau mereka menghadapi pasar yang hampir sama.

Meski menghadapi berbagai tantangan Zoho tidak lantas menyerah. Mereka melakukan berbagai upaya dalam menarik pelanggan untuk mencoba produk mereka.

Baca Juga: Sering Lakukan Kegiatan Outdoor dan Menikmati Alam? Beberapa Aplikasi Ini Cocok untuk Pecinta Alam

Mereka membuat sebuah iklan yang melakukan suatu perbandingan langsung antara Zoho dengan Salesforce.

Zoho menciptakan kesan bahwa Zoho dan Salesforce berada dalam satu level yang sama.

Bedanya Zoho menawarkan harga yang lebih bersahabat. Zoho menunggangi brand positioning salesforce untuk mengangkat positioning dirinya di benak calon pelanggan.

Zoho mencuri Pelanggan dari kandangnya sendiri. Hal ini sangat sederhana, kalau bisa membuat pelanggan Salesforce berpindah ke Zoho maka itu akan menjadi bukti atas keunggulan Zoho atas Salesforce.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube Indrawan Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x