Keren! 5 Budaya di Korea Selatan Ternyata Hampir Mirip Dengan Indonesia

- 27 Desember 2021, 16:18 WIB
Polres Pekalongan menggelar kegiatan vaksinasi drive thru bagi pemudik Natal dan Tahun Baru 2022 atau Nataru yang melintas di wilayahnya. Indonesia dan Korea sama-sama mengenal tradisi mudik ke kampung..
Polres Pekalongan menggelar kegiatan vaksinasi drive thru bagi pemudik Natal dan Tahun Baru 2022 atau Nataru yang melintas di wilayahnya. Indonesia dan Korea sama-sama mengenal tradisi mudik ke kampung.. /Humas Polres Pekalongan

JURNAL SOREANG- Pastinya Korea juga terkenal dengan drama dan musik kpop yang banyak digemari oleh masyarakat Indonesia di berbagai kalangan.

Setiap negara pastinya memiliki tradisi maupun budaya yang berbeda- beda, namun tahukah kalian bahwa Korea Selatan memiliki budaya yang hampir mirip dengan Indonesia.

Berikut ini adalah beberapa kemiripan budaya Korea Selatan dan Indonesia.

1. Gemar makan mi instan

Wah tidak disangka jika makanan mi instan juga sangat digemari oleh masyarakat Korea Selatan.

Baca Juga: Bikin Melongo? Ternyata Wisata Terkenal di Korea Selatan Adalah Taman Penis, Berikut Fakta Unik Korea Selatan

Namun tahukah kalian jika di Indonesia nasi adalah makanan pokok, ternyata di Korea Selatan juga memiliki kesamaan nasi menjadi makanan pokoknya seperti Bimbap dan rasa mi instan di sana cenderung rasa pedas.

2. Upacara adat bayi

Masyarakat Indonesia biasanya disebut tedak sinten untuk ungkapan rasa syukur atas kelahiran bayi mereka waktu di awal sang bayi menginjak tanah.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah