Luasnya Kaya Lapangan Sepak Bola, Ini 7 Negara Paling Kecil di Dunia, Bikin Tepuk Jidat

- 24 Desember 2021, 07:10 WIB
Luasnya Kaya Lapang Sepak Bola, Ini 7 Negara Paling Kecil di Dunia, Bikin Tepuk Jidat
Luasnya Kaya Lapang Sepak Bola, Ini 7 Negara Paling Kecil di Dunia, Bikin Tepuk Jidat /Fakta Nyata

Bahkan negara ini tidak lebih luas dari lapangan sepak bola. Kabarnya hanya dihuni oleh 27 orang saja.

Baca Juga: Viral, Maling Motor di Masjid Terekam CCTV

2. Republik Molossia

Republik Molossia merupakan negara yang berlokasi di Nevada. Jumlah populasi di negara ini hanya berjumlah 7 orang saja.

Walaupun di negara ini hanya diisi oleh 7 orang ditambah 3 ekor anjing dan 1 ekor kelinci, tapi negara ini memiliki lagu kebangsaan dan bendera negara sendiri.

Bahkan negara ini, memiliki hukuman mati bagi warganya yang melanggar hukum.

Baca Juga: Bikin Geleng-Geleng, Viral Warga Dua Kota di Indonesia Ini Harus Naik Pesawat Demi Nonton Film di Bioskop

3. Negara Tuvalu

Negara Tuvalu merupakan salah satu negara yang terletak di kawasan Samudera Pasifik.

Penduduk asli Tuvalu disebut sebagai orang polinesia. Bertubuh tinggi besar, berkulit cokelat, dan berambut ikal menjadi cirinya.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x