Simak! 6 Hal Sederhana ini Bisa Membuat Orang Jepang Iri Dengan Indonesia

- 28 November 2021, 11:30 WIB
Simak! 6 Hal Sederhana ini Bisa Membuat Orang Jepang Iri Dengan Indonesia
Simak! 6 Hal Sederhana ini Bisa Membuat Orang Jepang Iri Dengan Indonesia /Yoga mulyana /tangkap layar Instagram @japanlives

Saat seorang anak telah berusia 20 tahun di Jepang, ia berhak untuk menentukan masa depannya. Biasanya anak yang telah berusia 20 tahun (banyak yang kurang dari ini) akan keluar dari rumah.

Menjadi dewasa dan masih menumpang dengan orang tua adalah sebuah hal yang memalukan. Jadi walaupun masih tinggal di rumah mereka biasanya akan memberikan semacam kompensasi.

Baca Juga: Sinopsis Film Rurouni Kenshin: Final Chapter Part I – The Final, Hadirnya Musuh Tangguh Masa Lalu Battosai

6. Kepedulian Sosial yang Tinggi

Kita semua tahu jika orang Jepang memiliki manner atau tata krama yang baik. Namun tak semua orang di Jepang peduli dengan orang lain.

Mungkin yang hidup di daerah pedesaan masih memiliki sifat ini. Namun yang hidup di kota, kepedulian kepada sesama sepertinya susah dilakukan.

Mereka beranggapan jika hidup sendiri saja sudah susah kenapa harus mengurusi orang lain.

Akhirnya mereka akan tak peduli jika ada orang atau bahkan keluar sendiri yang sampai melakukan hikikomori.

Baca Juga: Review Film Rurouni Kenshin Final Chapter Part I: The Final, Dendam Kesumat Seorang Adik

Mereka tidak peduli jika mereka tak sekolah, tak kuliah, atau bahkan tidak pulang ke rumah. Orang Indonesia tidak bisa melakukan hal-hal ini.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah