Waduh! Bukan Kim Jong Un Pemimpin Terkejam di Asia, Ternyata Sosok Ini, Berasal dari Kamboja

- 27 November 2021, 20:02 WIB
Bukan Kim Jong Un, sosok pemimpin kejam ternyata dari Kamboja.
Bukan Kim Jong Un, sosok pemimpin kejam ternyata dari Kamboja. /Ilham Maulana /tangkapan layar Instagram @humanrights730

Lantas siapa sosok Pol Pot yang menjadi pemimpin Khmer Merah dan sosok di balik genosida Kamboja ini?

Berikut sebagaimana dilansir Jurnal Soreang pada laman website biography.com, ini dia sosok Pol Pot.

Pol Pot ternyata hanya nama samara, dia lahir dengan nama Saloth Sar pada 19 Mei tahun 1925 di Provinsi Kompong Thom, Kamboja.

Baca Juga: Tragis Betul! Nasib Pangeran Dipangkorn Rasmijoti Dipisahkan Dari Ibu dan Tersingkir dari Kerajaan

Dia merupakan anak kedelapan dari sembilan bersaudara dan lahir dari keluarga yang relatife berada dengan memiliki 50 hektar sawah.

Awalnya, Pol Pot dididik di sebuah biara yang berada di ibu kota Kamboja dan kemudian bersekolah di Sekolah Katolik Perancis.

Kemudian, dirinya menerima beasiswa pemerintah dan mengirimkannya ke Paris untuk belajar teknologi radio di tahun 1949.

Selama di Paris, Pol Pot terlibat dengan partai komunis dan kemudian menggunakan nama yang kemudian lebih dikenal.

Baca Juga: Pelatih Persib Bandung Ungkap Kekuatan Arema FC, Robert Albert: Bukan Hanya Soal Stiker

Tak lama, kemudian beasiswanya ditarik dan dia pun kembali ke Kamboja berniat untuk membangun revolusi.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: bioghraphy.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah