WOW! 4 Hal Ini Tidak Mungkin Dilakukan Seorang Raja, Tetapi Raja Jigme Khesar Melakukannya, Berikut Faktanya

- 22 November 2021, 16:13 WIB
Sosok Raja Jigme Khesar yang terkenal dengan julukan Raja Rakyat/Facebook/ His Majesty King Jigme Khesar Namgyel Wangchuck
Sosok Raja Jigme Khesar yang terkenal dengan julukan Raja Rakyat/Facebook/ His Majesty King Jigme Khesar Namgyel Wangchuck /

JURNAL SOREANG – Pada umumnya, seorang raja akan terlihat jauh dari rakyatnya dan tidak mungkin melakukan hal-hal yang dilakukan rakyatnya.

Akan tetapi, hal tersebut menjadi pengecualian bagi salah seorang raja asal Bhutan, Raja Jigme Khesar Namgyel Wangchuck.

Raja Jigme Khesar dari Bhutan ini berhasil mematahkan streotip seorang raja yang menjaga jarak dari rakyatnya dan tak melakukan hal-hal biasa.

Baca Juga: Jadi Raja yang Paling Dicintai Rakyat, Inilah 10 Fakta Mendiang Raja Thailand Bhumibol Adulyadej

Bahkan, Raja Jigme Khesar yang merupakan lulusan Oxford ini berhasil mengambil hati rakyat dan dia dijuluki sebagai ‘Raja Rakyat’.

Lantas, hal apa saja yang dilakukan oleh Raja Jigme Khesar yang tak lazim dilakukan oleh raja lain?

Sebagaimana dilansir Jurnal Soreang pada laman website dailybhutan.com, berikut beberapa hal yang dilakukan Raja Jigme Khesar.

Baca Juga: Ada Yang Tau Kenapa Australia Masuk Zona Asia di Kompetisi Sepakbola Internasional ? Ini penjelasannya

1. Bergabung dengan petani untuk bersawah

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: dailybhutan.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah