Mengenal Lambang Kekaisaran Jepang, Bermotif Bunga Seruni

- 16 November 2021, 21:43 WIB
Bunga seruni yang menjadi lambang kekaisaran jepang instagram.com/@ambarmawardi
Bunga seruni yang menjadi lambang kekaisaran jepang instagram.com/@ambarmawardi /

Lalu lambang bunga seruni melekat sebagai lambang istana kekaisaran di Jepang.

Salah satu kuil di Jepang mengikuti pemakaian lambang bunga seruni sebagai lambang di Kuil Shinto, Jepang.

Baca Juga: Masih Ingatkah Dengan Tim-tim yang Pernah Mengejutkan di Piala Dunia? Ini Memorinya

Selain bunga seruni ada tiga macam lagi tanaman yang disebut sebagai tanaman raja, diantaranya yaitu ume, anggrek, dan bambu.

Dari tiga jenis tanaman tersebut memiliki arti yang berbeda-beda seperti:
1. Bunga Seruni, merupakan lambang kelembutan
2. Ume, adalah lambang kebangsawanan
3. Anggrek, adalah lambang kesucian
4. Bambu, merupakan lambang kesetiaan.
Lambang bunga seruni pernah digunakan oleh kalangan rakyat biasa pada Zaman Edo, namun pada Zaman Meiji lambang bunga seruni kembali dihormati rakyat Jepang dan kembali menjadi lambang Kekaisaran Jepang.***

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah