Tidak Banyak Diketahui Orang, 5 Fakta Menarik dari Vladimir Putin, Presiden Rusia dan Politisi Terkaya Dunia

- 13 November 2021, 19:20 WIB
Sosok Vladimir Putin, presiden Rusia saat ini/tangkapan layar
Sosok Vladimir Putin, presiden Rusia saat ini/tangkapan layar / @vladimir.putin_offical

JURNAL SOREANG – Vladimir Putin adalah sosok presiden Rusia saat ini dan juga pernah menjabat sebagai perdana menteri sebelumnya.

Berkali-kali, Vladimir Putin selalu mengalami kesuksesan yang besar dalam karis politiknya di Rusia.

Bahkan, sepertinya Vladimir Putin akan menjadi pemimpin Rusia terlama mengalahkan Joseph Stalin.

Baca Juga: Terungkap! Dibalik Nyamannya Kerja di Brunei Darussalam, Satu Hal Paling Bikin Hati Sengsara

Akan tetapi, di samping itu ada beberapa fakta menarik dari sosok Presiden Rusia Vladimir Putin ini.

Sebagaimana dilansir Jurnal Soreang pada laman website historycolored.com, berikut beberapa fakta menarik dari Putin.

1. Lulusan sarjana hukum

Putin lahir di sebuah tempat di Rusia bernama Leningrad yang kini telah berubah nama menjadi Saint Petersburg.

Baca Juga: Waw, Ternyata Kota Cimahi Punya Tempat Wisata Religi, Ini 5 Rekomendasi Yang Harus Dikunjungi

Lahir pada tahun 1952, dia tinggal di apartemen bersama dengan orang tuanya dan keluarganya yang lain.

Dia juga mengeyam pendidikan dasar dan menengah yang ada di kota kelahirannya tersebut dan kemudian mendaftar di Universitas Leningard.

Di Universitas Leningrad ini, Putin lulus sebagai mahasiswa dengan gelar Sarjana Hukum dan lalu bekerja di bidang intelejen.

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Bandung dan Sekitarnya, Minggu 14 November 2021

2. Putin anggota KGB

Setelah lulus sebagai sarjana hukum di Universitas Leningrad, dia kemudian bergabung dengan KGB (badan intelejen Uni Soviet saat itu).

Di KGB ini, Putin berposisi sebagai administratif dan bekerja selama lima belas tahun dan melukan perjalanan ke Rusia hingga Jerman.

Selepas Uni Soviet runtuh, Putin meninggalkan KGB dengan pangkat akhir letnan kolonel lalu memulai karir politiknya.

Baca Juga: Akibat Hukuman Akumulasi Kartu Kuning, Igbonefo Bakal Absen Saat Kontra Persija

3. Melindungi Edward Snowden

Hubungan antara Rusia dan Amerika Serikat (AS) semakin memanas pada tahun 2013 akibat ulah Putin.

Putin saat itu memutuskan untuk melindungi Edward Snowden, seorang pekerja IT yang membocorkan rahasia pemerintah AS.

Snowden pun mencari suaka ke berbagai negara dan akhirnya Putin memberikan suaka dengan memberikan kewarganegaraan di masa depan.

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Yogyakarta dan Sekitarnya, Minggu 14 November 2021

4. Memiliki nominasi hadiah nobel perdamaian

Vladimir ternyata pada tahun 2014 pernah dinominasikan untuk mendapatkan hadiah nobel perdamaian.

Hal tersebut didasarkan atas Tindakan Putin untuk solusi damainya akan penggunaan senjata kimia di Suriah.

Keberhasilan Putin membujuk Suriah menyerahkan senjata kimia ini, karena persahabatan antara dirinya dengan Presiden Suriah, Bashar Al-Assad.

Baca Juga: Jarang Diketahui! 4 Fakta Mencengangkan dari India, Tak Mungkin Ada di Brunei Darussalam

5. Advokat hak-hak hewan

Tak disangka, Vladimir Putin memiliki perhatian lebih terhadap hewan dan bahkan membantu untuk mendorong berbagai jenis hewan.

Selain itu, Putin juga dikabarkan memiliki sekelompok kecil anjiang yang dipelihara di rumahnya.

Presiden Rusia ini pun mendorong hukum untuk memperlakukan hal yang lebih baik terhadap hewan-hewan.

Itulah beberapa fakta menarik yang tidak banyak diketahui dari Presiden Rusia, Vladimir Putin.***

 

Editor: Handri

Sumber: historycolored.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah