Memang Sultan! 2 Bukti Kedermawanan Raja Brunei Darussalam, Sultan Hassanal Bolkiah Selalu Memberi

- 13 November 2021, 17:43 WIB
Memang Sultan! 2 Bukti Kedermawanan Raja Brunei Darussalam, Sultan Hassanal Bolkiah.
Memang Sultan! 2 Bukti Kedermawanan Raja Brunei Darussalam, Sultan Hassanal Bolkiah. /Ari Irpan/Instagram @bandarseribegawan

JURNAL SOREANG – 2 bukti kedermawanan Raja Brunei Darussalam, Sultan Hassanal Bolkiah.

Sultan Hassanal Bolkiah merupakan seorang Raja Brunei Darussalam yang sangat kaya.

Selain kaya raya, Sultan Hassanal Bolkiah, Raja Brunei Darussalam terkenal sangat dermawan kepada warganya.

Baca Juga: Mengenal Vladimir Putin, Presiden Rusia dan Politisi Terkaya di Dunia, Berikut Profil dan Biodatanya

Sultan Hassanal Bolkiah bisa dibilang berhasil dalam mensejahterakan warga Brunei Darussalam.

Seorang Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah lama bekerja dan tinggal di Brunei Darussalam menceritakan kedermawanan Raja Brunei Darussalam.

Berikut 2 bukti kedermawanan Raja Brunei Darussalam, Sultan Hassanal Bolkiah.

1. Suka memberi Tunjangan Hari Raya (THR) pada warganya. 

Baca Juga: Berapa Kekayaan Recep Tayyip Erdogan, Presiden Turki? Berikut Ini Besarannya

Raja Brunei, Sultan Hassanal Bolkiah suka memberi Tunjangan Hari Raya (THR) pada warga.

Raja Brunei, Sultan Hassanal Bolkiah selalu memberi THR pada warganya dengan jumlah yang besar.

Hal tersebut menunjukkan kedermawanan Raja Brunei, Sultan Hassanal Bolkiah pada warganya.

Diketahui Raja Brunei, Sultan Hassanal Bolkiah suka memberi THR kepada setiap orang yang memintanya.

Baca Juga: ‘Hompimpa’, Ritual Permainan Anak Tradisional, Ternyata Bermakna Dalam

“Sultan Hassanal Bolkiah suka membagikan Tunjangan Hari Raya (THR) kepada orang yang memintanya di hari raya,” dikutip dari kanal YouTube Wulan’s Life.

Menurut Wulan’s Life, Sultan Hassanal Bolkiah membagikan THR sebesar Rp10,5 juta.

“Sultan Hassanal Bolkiah membagikan THR sebesar Rp10,5 juta,” dikutip dari kanal YouTube Wulan’s Life.

2. Memberi tunjangan hari tua pada warganya

Semua warga Brunei Darussalam mendapat tunjangan hari tua dari pemerintah Brunei.

Baca Juga: Simak! Kerap Dilanda Banjir Saat Hujan Deras, Ini Tanggapan Ngatiyana Wali Kota Cimahi

Kebijakan pemerintah Brunei Darussalam tersebut tentu semakin menjamin rakyatnya.

Bahkan kebijakan pemerintah Brunei Darussalam tersebut belum tentu didapatkan di Negara lain.

Hal tersebut diungkapkan oleh Warga Negara Indonesia yang telah tinggal lebih dari 10 tahun di Brunei Darussalam.

Menurutnya warga Brunei Darussalam yang berusia 60 tahun ke atas akan mendapatkan gaji tua sebesar Rp2,6 Juta per Bulan.

Baca Juga: Saking Kaya! Kerajaan Brunei Darussalam Bikin 3 Kebijakan Hebat untuk Warganya Tatap Nyaman

“Warga Brunei Darussalam yang berusia 60 tahun ke atas akan mendapatkan gaji tua sebesar Rp2,6 Juta per bulan,” ujarnya dikutip dari kanal YouTube Wulan’s Life.

Gaji tua diberikan pemerintah Brunei Darussalam pada warganya dari profit pendapatan minyak dan gas.

“Ini adalah profit dari pendapatan minyak dan gas di Brunei. Jadi warga emas dapat menikmati masa tuanya tanpa bersusah payah bekerja lagi,” ujarnya.***

Editor: Rustandi

Sumber: Youtube Wulan’s Life


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah