Tak Disangka, Pangeran Abdul Muqtasim, Cucu Sultan Hassanal Bolkiah, Sosok Pewaris Kedua Tahta Brunei

- 11 November 2021, 10:51 WIB
Tak Disangka, Pangeran Abdul Muqtasim, Cucu Sultan Hassanal Bolkiah, Sosok Pewaris Kedua Tahta Brunei
Tak Disangka, Pangeran Abdul Muqtasim, Cucu Sultan Hassanal Bolkiah, Sosok Pewaris Kedua Tahta Brunei /@prince_abdul_muntaqim

JURNAL SOREANG – Sebagai negara yang berbentuk kesultanan, Brunei Darussalam dipimpin oleh seorang sultan.

Layaknya kebanyakan bentuk kesultanan atau kerajaan, tahta tertinggi di Brunei Darussalam ini akan diwarisi berdasarkan garis keturunan.

Sosok yang berhak mewarisi tahta Brunei Darussalam adalah anak pertama yang lahir dari pemimpin saat ini.

Baca Juga: Penjual Susu Keliling Jadi Crazy Rich Terhemat Sejagat Raya, Cuma Habiskan Rp290.000 Sehari

Sultan Hassanal Bolkiah sebagai pemimpin tertinggi Brunei Darussalam saat ini, juga mewarisi tahta kesultanan dari ayahnya.

Sebagai anak pertama dari ultan Brunei sebelumnya yaitu Sultan Omar Ali Saifuddin III, Hassanal Bolkiah berhak atas tahta tertinggi negara tersebut.

Hal yang sama juga akan dilakukan Sultan Hassanal Bolkiah dengan mewariskan tahta tertinggi Brunei kepada anak sulungnya.

Baca Juga: Istana Akasaka, Tempat Tinggal Putra Mahkota Jepang Yang Kini Menjadi Objek Wisata Negara

Anak pertama dari Hassanal Bolkiah ini bernama Pangeran Mahkota Al-Muhtadee Billah dari pernikahannya dengan Ratu Saleha.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x