Profil dan Biodata Ratu Rania Abdullah asal Yordania, Tak Kalah Cantik dari Jetsun Pema Bhutan

- 25 Oktober 2021, 10:05 WIB
Ratu Rania al-Abdullah, permaisuri Yordania/tangkapan layar
Ratu Rania al-Abdullah, permaisuri Yordania/tangkapan layar /@queenrania

Baca Juga: Terungkap! Raja Jigme Khesar dan Ratu Jetsun Pema Sangat Dicintai Rakyatnya, Tinggal di Rumah Sederhana

Di samping itu, sejak menjadi ratu Yordania, Rania memanfaatkan posisinya untuk memajukan masyarakat dan menjabat sebagai advokat yang kuat.

Tujuan menjabat sebagai advokat tersebut, untuk dapat membela hak-hak perempuan, reformasi dalam bidang pendidikan dan kesehatan masyarakat, serta lainnya.

Empat tahun berselang, Rania memprakarsai pendirian Dana al-Aman yang diperuntukkan membantu masa depan para anak yatim.

Baca Juga: Terungkap! Raja Jigme Khesar dan Ratu Jetsun Pema Sangat Dicintai Rakyatnya, Tinggal di Rumah Sederhana

Ratu Rania menjadi sosok yang aktif di media sosial, dirinya membuat akun Youtube, Facebook, Twitter, dan Instagram.

Bertujuan untuk memulai dialog lintas budaya dan melibatkan orang Barat untuk ikut dalam diskusi mereka mengenai persepsi terhadap dunia Arab.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x