Ceramah Sultan Hassanal Bolkiah Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW, Ajak Rakyatnya Bersabar Hadapi Ujian ini

- 20 Oktober 2021, 11:07 WIB
Sultan Hassanal Bolkiah berceramah peringati Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 1443 Hijriyah di Istana Nurul Iman, Bandar Seri Begawan Brunei Darussalam pada Selasa 19 Oktober 2021.
Sultan Hassanal Bolkiah berceramah peringati Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 1443 Hijriyah di Istana Nurul Iman, Bandar Seri Begawan Brunei Darussalam pada Selasa 19 Oktober 2021. /@bruneiroyalfamily

Atas dasar itulah, Sultan Hassanal Bolkiah mengajak rakyatnya untuk memahami kondisi dan situasi yang terjadi dengan tak hanya berdiam diri.

"Untuk menghadapinya, kita tidak dituntut untuk berdiam diri, melainkan disuruh berusaha untuk mendapatkan yang terbaik," bebernya.

Ayah daru Pangeran Abdul Mateen itu pun kembali menghimbau rakyatnya untuk terus berdo'a serta berpegang teguh kepada Al-Qur’an dan Hadits.

"Ikhtiar macam apa yang afdhal untuk kita lakukan? Jika mengacu pada Al-Qur’an dan Hadits, pilihan afdhalnya adalah do’a," tuturnya.

Baca Juga: Waduh! Tarif Visa Wisata di Bhutan Mencapai Rp3,5 Juta Semalam, Bisa Gratisan dengan Cara ini, Anda Berminat?

Namun demikian, salah satu pemimpin islam terkaya di dunia itu menegaskan bahwa berdoa wajib dilakukan di saat senang maupun susah.

"Berdoa dalam kemudahan, agar kesenangan terpelihara dan kami berdoa dalam kesulitan, agar kesulitan dihilangkan," tandasnya. ***

 

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Instagram @bruneiroyalfamily


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah