Miliki Kekayaan setelah Mukesh Ambani, Gautam Adani jadi Orang Terkaya Kedua di India, Berikut Sumber Hartanya

- 16 Oktober 2021, 16:35 WIB
Gautam Adani, orang terkaya kedua di India setelah Mukesh Ambani/tangkapan layar Instagram @gautam.adani
Gautam Adani, orang terkaya kedua di India setelah Mukesh Ambani/tangkapan layar Instagram @gautam.adani /Ilham Maulana/ @gautam.adani

Adani jadi mengetahui seluk-beluk mengenai perdagangan global dan Adani memulai bisnisnya sendiri.

Pada tahun 1988, Adani Group memulai dengan perusahaan andalannya, Adani Enterprises Ltd dan kini dikenal dengan Adani Exports Ltd.

Baca Juga: Banyak Pemain Persib Bandung Absen, Bhayangkara FC Enggan Anggap Remeh Persib

Kemudian, perusahaan Adani semakin berkembang dan mendapatkan pendapatan yang lumayan besar.

Bisnis inti dari Adani Group ini di antaranya perdagangan komoditas, manufaktur minyak nabati, mengoperasikan Pelabuhan Mundra, dan distribusi gas alam.

Di bawah Adani Group sampai saat ini, banyak perusahaan di bawahnnya mencapai lebih dari lima puluh perusahaan.

Baca Juga: Hadapi Persib Bandung, Bhayangkara FC Nyatakan Siap Secara Fisik dan Mental

Beberapa perusahaan di bawah Adani Group di antaranya Adani Enterprises, Adani Agri Logistics, Adani Agri Fresh, Gujarat Adani Energy, dan masih banyak yang lainnya.

Kekayaan yang dimiliki Adani menurut kabar terbaru mencapai US$71,7 miliar atau kira-kira sekitar Rp1.000 triliun lebih.

Selain itu, dalam satu hari saja Adani mampu meraup keuntungan yang sangat besar, lebih dari Rs1.000 crore atau setara dengan Rp1,8 miliar.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Business Map India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x