Mendiang Pangeran Azim Cerminan Wibawa Sultan Hassanal Bolkiah

- 22 Juli 2021, 20:20 WIB
Mendiang Pangeran Azim, Putra Sultan Hassanal Bolkiah yang Berbudi Luhur
Mendiang Pangeran Azim, Putra Sultan Hassanal Bolkiah yang Berbudi Luhur /FB Prince Abdul Azim

JURNAL SOREANG - Sultan Hassanal Bolkiah merukapan pemimpin Brunei Darussalam yang kharismatik itu tetap menunjukan sikap bangsawan yang luhur yang ia wariskan kepada anak-anaknya.

Hal itu membuat rakyat Brunei tetap mencintainya seperti mencintai anak Sultan Hassanal Bolkiah yang juga perwaris tahta, Pangeran Haji Abdul Azim pada yang meninggal dunia pada Oktober 2020 lalu, sehingga dilayat selama 7 hari 7 malam oleh rakyatnya.

Baca Juga: Sultan Hassanal Bolkiah Lakukan Ini Saat Video Panas Mariam Aziz Selingkuh dengan Artis Indonesia Beredar

Dikutip dari Zonajakarta.com, Pangeran Azim meninggal dunia dalam usia 38 tahun pada 24 Oktober 2020 lalu pukul 10.08 pagi waktu setempat.

Secara resmi, media massa radio dan televisi di Brunei Darussalam sendiri memberitakan bahwa Pangeran Azim meninggal akibat sakit.

“Putra Sultan Haji Hassanal Bolkiah, Pangeran Haji 'Abdul' Azim meninggal dunia pada tanggal 17 Rabi ul awal (24 Oktober 2020) pukul 10.08 pagi waktu setempat. Pemakaman akan berlangsung selama sholat Ashar malam ini,” ujar pengumuman tersebut.

Baca Juga: Mariam Aziz Selingkuh dengan Aktor Indonesia Berinisial TD, Adik Sultan Hassanal Bolkiah Suka Main Perempuan

Setelah itu, Radio Nasional Brunei lalu mengumumkan 7 hari berkabung nasional di mana selama 7 hari 7 malam, rakyat Brunei diizinkan melayat mendiang Pangeran Azim.

Uniknya, rakyat yang ingin melayat diharuskan mengenakan pakaian serba putih guna menghormati sang mendiang pangeran Azim.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah